Wisata

7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing
HARIANE – Tempat wisata malam di Bogor menjadi salah satu destinasi populer dengan banyaknya tempat nongkrong yang seru bersama teman maupun keluarga.
Tempat wisata malam di Bogor menjadi salah satu destinasi populer dengan banyaknya tempat nongkrong yang seru bersama teman maupun keluarga.
Tak hanya siang hari, wisatawan tetap bisa menjelajahi kota Bogor dengan mengunjungi beberapa tempat wisata malam hari.
Menjelajah tempat wisata malam di Bogor tentunya bisa menjadi pengalaman tersendiri yang menyenangkan.
BACA JUGA : 7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Jakarta, Cocok untuk Melepas Penat
Apalagi, ada cukup banyak tempat wisata malam yang tersedia. Mulai dari taman bermain, tempat kuliner, sampai wisata alam pun ada.
Berikut adalah beberapa rekomendasi tempat wisata malam di Bogor yang telah dirangkum.

Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor

1. Alun-Alun Kota Bogor

Tempat wisata malam di Bogor
 (Foto: Twitter/ firmangrh)
Tempat wisata malam pertama yang aksesnya paling mudah dijangkau adalah Alun-Alun Kota Bogor, sebab lokasinya persis di dekat pintu keluar Stasiun Bogor.
Selain murah meriah karena tidak ada biaya masuk, di tempat ini wisatawan bisa berjalan-jalan sekaligus menikmati keramaian sekitar Kota Bogor di malam hari.
Dilansir dari laman resmi Kota Bogor, tempat wisata malam di Bogor ini memiliki fasilitas yang lengkap.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Senin, 20 Mei 2024 07:09 WIB
Jamaah Haji Berangkat ke Makkah, Ini yang Harus Dilakukan sebelum Miqat di Bir ...

Jamaah Haji Berangkat ke Makkah, Ini yang Harus Dilakukan sebelum Miqat di Bir ...

Senin, 20 Mei 2024 07:05 WIB
Update Info Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, ini Rutenya Sebelum Insiden

Update Info Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, ini Rutenya Sebelum Insiden

Senin, 20 Mei 2024 06:30 WIB
Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan ...

Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan ...

Senin, 20 Mei 2024 06:20 WIB
Jelang UFC 302, Dustin Poirier Sebut Islam Makhachev Lebih Berbahaya dari Khabib

Jelang UFC 302, Dustin Poirier Sebut Islam Makhachev Lebih Berbahaya dari Khabib

Senin, 20 Mei 2024 05:49 WIB
Buktikan Ketajaman, Erling Haaland Raih Sepatu Emas 2 Kali Berturut-turut

Buktikan Ketajaman, Erling Haaland Raih Sepatu Emas 2 Kali Berturut-turut

Senin, 20 Mei 2024 05:22 WIB
Mikel Arteta Beberkan Alasan Arsenal Gagal Juarai Premier League 2023-24

Mikel Arteta Beberkan Alasan Arsenal Gagal Juarai Premier League 2023-24

Senin, 20 Mei 2024 05:04 WIB
Dominasi Manchester City di Liga Primer Berlanjut dengan Gelar Keempat Berturut-turut

Dominasi Manchester City di Liga Primer Berlanjut dengan Gelar Keempat Berturut-turut

Senin, 20 Mei 2024 04:46 WIB