Gaya Hidup

7 Tempat Wisata Kuliner Kekinian Jakarta yang Wajib Dikunjungi

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
7 Tempat Wisata Kuliner Kekinian Jakarta yang Wajib Dikunjungi
7 Tempat Wisata Kuliner Kekinian Jakarta yang Wajib Dikunjungi
Pengunjung juga dapat menemukan makanan khas Meksiko dengan harga terjangkau, cendol, beragam menu durian, infused water, smoothies sehat, menu sate yang variatif, sampai menu khas Jepang dengan harga yang terjangkau.

3. Kuliner Pecenongan

Surga kuliner pada malam hari yang terletak di Jalan Pecenongan, Jakarta Pusat ini dapat ditempuh dengan berjalan kaki sekitar sepuluh menit dari Stasiun Juanda. Beroperasi pada pukul 18:00-03:00, bermacam jajanan kaki lima dan restoran berderet di sepanjang Jalan Pecenongan.
Ada pula beberapa restoran yang beroperasi 24 jam, seperti Nasi Uduk Sri Rostika, Bubur Kwang Tung, serta Martabak Pecenongan 65A yang legendaris. Pengunjung dapat menyantap martabak dengan topping yang unik dan kekinian di sini, selain menikmati chinese food halal.

4. Food Fighters

Berlokasi di Jalan Melawai IV No. 7, tepat di samping Fave Hotel, Pengunjung dapat menemukan banyak makanan versi lebih segar dari Pasar Santa.
Food court dengan sepuluh tenant tetap dan lima tenant pop up setiap bulan menawarkan kuliner kekinian, dengan dekorasi ala 8-bit menjadikan kawasan kuliner ini sebagai salah satu spot berkumpul anak muda yang paling hits di Jakarta.
Pengunjung dapat menemukan Mushroom Burger seharga Rp 30.000 di Judas Kitchen, selain makanan sehat yang cocok untuk kantong mahasiswa seperti infused water dan menu makanan less oily yang menjadi perhatian dietician.
Di samping Bonara Pasta, Miechino, Kopi Pasar, serta Papricano Zucker Waffle, Drink by Food Fighters menyajikan minuman-minuman yang sedang tren di industri kuliner kreatif.
Datang dan rasakan langsung ke tempat ini pada pukul 10.00 sampai 22.00 atau hingga 24.00 pada malam Minggu. Temukan makanan serta minuman dengan kisaran harga Rp 7.000-50.000 saja.

5. OTWFoodStreet

Berlokasi di Kelapa Gading, Jakarta Utara, tepatnya di Jalan Kelapa Kopyor Raya BA 2 No.1, mulai beroperasi pukul 16.00 hingga pukul 21.00 setiap hari kecuali Senin.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Rabu, 02 April 2025
Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Rabu, 02 April 2025
Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025