Berita , Headline

8 Penyebab Kebakaran Hutan yang Wajib Diketahui, Salah Satunya Ulah Manusia!

profile picture Khairun Nasta'in
Khairun Nasta'in
penyebab kebakaran hutan
Manusia menjadi salah satu penyebab kebakaran hutan (Foto/Freepik)

HARIANE - Banyak faktor yang menjadi penyebab kebakaran hutan yang saat ini sedang marak terjadi.

Seperti diketahui bahwa saat ini memang sedang marak terjadi kebakaran hutan yang melanda di berbagai wilayah di Indonesia.

Seperti kasus kebakaran hutan yang terjadi di lahan gambut di gunung Bromo yang terjadi akibat ulah manusia yang melakukan prosesi foto prewedding menggunakan flare.

Kendati demikian musim kemarau memang menjadi faktor utama penyebab kebakaran hutan akibat dari kekeringan.

Namun kebakaran hutan tidak akan terjadi apabila tidak ada penyebabnya. Lalu apa saja penyebab kebakaran hutan?

Faktor Penyebab Kebakaran Hutan

Dilansir dari akun Instagram Polres Kota Malang menyebutkan faktor-faktor yang menjadi penyebab kebakaran hutan yang dibagi menjadi 2.

Faktor penyebab kebakaran yang diakibatkan dari faktor alam.

1. Angin

Angin yang berhembus kencang pada musim kemarau juga bisa menjadi pemicu terjadinya kebakaran hutan.

Hal ini dikarenakan terjadinya gesekan-gesekan pada ranting pohon secara terus-menerus yang dapat menimbulkan percikan api.

2. Aktifitas vulkanis

Ads Banner

BERITA TERKINI

Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Selasa, 15 April 2025
Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Selasa, 15 April 2025
Penutupan TKP Abu Bakar Ali Mundur, Relokasi Pedagang dan Jukir Disiapkan

Penutupan TKP Abu Bakar Ali Mundur, Relokasi Pedagang dan Jukir Disiapkan

Selasa, 15 April 2025
144 CPNS Terima SK Pengangkatan, Begini Pesan Bupati Sleman

144 CPNS Terima SK Pengangkatan, Begini Pesan Bupati Sleman

Selasa, 15 April 2025
Tragis! Pengendara Motor Tewas Tabrak Truk Parkir di Jalan Srandakan Bantul

Tragis! Pengendara Motor Tewas Tabrak Truk Parkir di Jalan Srandakan Bantul

Selasa, 15 April 2025
Polemik Keaslian Skripsi dan Ijazah Jokowi, Begini Kata UGM

Polemik Keaslian Skripsi dan Ijazah Jokowi, Begini Kata UGM

Selasa, 15 April 2025
Nasib Juru Parkir TKP Abu Bakar Ali, Sri Sultan: Sing Penting Ora Ditelantarke

Nasib Juru Parkir TKP Abu Bakar Ali, Sri Sultan: Sing Penting Ora Ditelantarke

Selasa, 15 April 2025
Kasus Antraks Meluas di Gunungkidul, Ternak Mati Dipotong dan Dagingnya Dijual

Kasus Antraks Meluas di Gunungkidul, Ternak Mati Dipotong dan Dagingnya Dijual

Selasa, 15 April 2025
Dicap Korupsi, Warga Seloharjo Pundong Demo Tuntut Lurah Mundur

Dicap Korupsi, Warga Seloharjo Pundong Demo Tuntut Lurah Mundur

Selasa, 15 April 2025
Pertanyakan Skripsi dan Ijazah Jokowi, Roy Suryo Datangi UGM

Pertanyakan Skripsi dan Ijazah Jokowi, Roy Suryo Datangi UGM

Selasa, 15 April 2025