Berita

Kebakaran Hutan di Spanyol Lenyapkan Hektaran Lahan, Korban: Semangkuk Ceri Tak Tersentuh Api

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Kebakaran Hutan di Spanyol Lenyapkan Hektaran Lahan, Korban: Semangkuk Ceri Tak Tersentuh Api
Kebakaran Hutan di Spanyol Lenyapkan Hektaran Lahan, Korban: Semangkuk Ceri Tak Tersentuh Api
HARIANE - Kebakaran hutan di Spanyol Juli 2022 menyebabkan banyak kerusakan yang terjadi.
Dua pemadam kebakaran pun gugur saat menjalankan tugas dalam peristiwa kebakaran hutan di Spanyol ini.
Tak sedikit bangunan dalam kejadian kebakaran hutan di Spanyol ini yang mengalami kerusakan. Namun, ada juga barang atau bangunan yang secara ajaib tidak terkena kobaran api.
BACA JUGA : Info Kecelakaan di Bekasi Hari Ini 22 Juli 2022, CRV dan Brio Saling Tumpang Tindih
Berikut adalah kejadian lengkap mengenai kebakaran hutan yang ada di Spanyol yang dilansir dari The Guardian.

Sebelum masuk pada peristiwa kebakaran hutan di Spanyol Juli 2022, perlu diketahui bahwa dilansir dari laman Civio, mulai dari tahun 2001 hingga tahun 2015, kebakaran hutan di Spanyol telah membuat sekitar 1,67 hektar lahan hangus.

Sedangkan kebakaran hutan di Spanyol yang terjadi tahun 2022 ini, mengakibatkan 200 ribu hektar lahan hangus.
80 ribu hektar lahan di antaranya, ternyata terjadi selama gelombang panas di bulan Juni dan Juli 2022.
Kebakaran hutan di Spanyol pada Juli 2022 ini menyebabkan batang-batang pohon menjadi hangus, dinding-dinding yang terbuat dari batu menjadi kering, mobil tua rusak, dan membuat udara penuh dengan asap-asap.
Kejadian ini tepatnya berada di daerah Torre Val de San Pedro pada Jumat, 15 Juli 2022.
Torre Val de San Pedro merupakan desa kecil di wilayah barat laut Spanyol.
Menurut kesaksian Alberto Orejana, warga yang tinggal di desa dan memiliki lahan di pinggir desa, pamannya sedang bekerja ketika melihat asap.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025
Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025