Berita , Artikel

Aksi Tawuran di Pondok Gede Bekasi Meresahkan Warga, Perang Sarung Jadi Kedok Para Pelaku?

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Aksi tawuran di Pondok Gede Bekasi
Aksi tawuran di Pondok Gede Bekasi oleh para remaja. (Foto: tangkap layar Instagram/@updateinfojakarta)

HARIANE - Aksi tawuran di Pondok Gede Bekasi pada hari ini Senin, 27 Maret 2023 menjadi bukti tindakan kekerasan ke sekian kalinya yang terjadi di bulan Ramadhan.

Pasalnya, banyak aksi tawuran yang telah terjadi selama bulan Ramadhan 2023, dimulai dari penggunaan benda tajam bahkan berkedok perang sarung.

Pada aksi tawuran di Pondok Gede Bekasi ini, sekelompok remaja yang terlibat menggunakan benda pukul dalam menjalankan aksinya.

Dilansir dari akun Instagram @updateinfojakarta, aksi tawuran terjadi di Jalan Pondok Gede Jati Makmur, Kec. Pondok Gede, Kota Bekasi sekitar pukul 03.30 WIB.

"Seperti yang terjadi di Jalan Pondok Gede Jati Makmur pada Senin, 27 Maret 2023 jam 03.30 WIB tampak dalam tayangan video amatir kedua kelompok remaja terekam sedang terlibat tawuran," tulis akun @updateinfojakarta.

Detik-detik aksi tawuran di Pondok Gede Bekasi ini direkam amatir oleh seorang warga yang sedang melintas di lokasi kejadian.

Dalam video rekaman amatir, terlihat sekelompok remaja saling menyerang dan memukul satu sama lain dengan benda pukul.

Meskipun kondisi jalanan ramai oleh warga yang melintas dengan kendaraan, tetapi tidak ada tanda-tanda bahwa aksi tawuran tersebut akan dibubarkan.

Banyaknya tawuran yang marak terjadi belakangan ini semakin membuat warga merasa resah.

Polda Metro Jaya bahkan mencatat sebanyak delapan aksi tawuran yang telah terjadi sejak awal Ramadhan 2023.

Berikut catatan aksi tawuran pada bulan Ramadhan 2023 yang terjadi akhir-akhir ini, dikutip dari laman PMJ News.

1. Benda, Kota Tangerang

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB