Gaya Hidup

Bagaimana Hukum Mencicipi Masakan saat Puasa? Begini Penjelasannya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
hukum mencicipi masakan saat puasa
Inilah hukum mencicipi masakan saat puasa Ramadhan. (Ilustrasi: Pexels/PNW Production)

HARIANE – Hukum mencicipi masakan saat puasa Ramadhan banyak dicari oleh umat Islam menjelang bulan suci ini.

Saat menyiapkan santapan untuk berbuka, tak jarang orang mencicip makanan saat puasa baik secara sengaja maupun tidak sengaja karena lupa. 

Berbuka puasa menjadi waktu yang paling ditunggu-tunggu oleh umat Islam usai menjalankan ibadah puasa mulai dari subuh hingga maghrib.

Tak heran jika banyak dari mereka yang mempersiapkan berbagai macam masakan untuk hidangan berbuka.

Satu-satunya jalan untuk bisa memastikan apakah rasa masakan sudah sesuai atau belum adalah dengan mencicipi. Apakah bisa membatalkan puasa? 

Hukum Mencicipi Masakan saat Puasa

hukum mencicipi masakan saat puasa
Menyiapkan hidangan berbuka puasa. (Ilustrasi: Pexels/Thirdman)

Puasa adalah salah satu ibadah wajib yang harus dilakukan oleh seluruh umat Islam yang sudah baligh dan berakal.

Seperti yang diketahui, ada berbagai hal yang bisa membatalkan puasa. Salah satunya yaitu sengaja makan atau minum.

Lantas bagaimana hukumnya mencicipi makanan saat berpuasa tanpa menelannya? Apakah hal tersebut juga bisa membatalkan puasa?

Ads Banner

BERITA TERKINI

Libur Long Weekend, Lebih dari 60 Ribu Orang Berkunjung Ke Gunungkidul

Libur Long Weekend, Lebih dari 60 Ribu Orang Berkunjung Ke Gunungkidul

Selasa, 13 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 14 Mei 2025, Ada 13 Kloter

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 14 Mei 2025, Ada 13 Kloter

Selasa, 13 Mei 2025
2 TPR di Kawasan Pantai Gunungkidul Bakal Direlokasi

2 TPR di Kawasan Pantai Gunungkidul Bakal Direlokasi

Selasa, 13 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 13 Mei 2025 Anjlok, Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 13 Mei 2025 Anjlok, Cek Disini

Selasa, 13 Mei 2025
Jelang Iduladha, Komunitas Jagal Indonesia Berikan Layanan Asah Pisau Gratis

Jelang Iduladha, Komunitas Jagal Indonesia Berikan Layanan Asah Pisau Gratis

Selasa, 13 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 13 Mei 2025 Turun, Cek Rincian Lengkapnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 13 Mei 2025 Turun, Cek Rincian Lengkapnya ...

Selasa, 13 Mei 2025
Si Bagong, Sapi Milik Peternak Asal Dlingo yang Dibeli Presiden Prabowo untuk Kurban

Si Bagong, Sapi Milik Peternak Asal Dlingo yang Dibeli Presiden Prabowo untuk Kurban

Selasa, 13 Mei 2025
Viral Video CCTV Pemotor Diserang Pakai Sajam, Polisi Minta Korban Lapor

Viral Video CCTV Pemotor Diserang Pakai Sajam, Polisi Minta Korban Lapor

Selasa, 13 Mei 2025
Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Senin, 12 Mei 2025