Gaya Hidup

Bagaimana Hukum Puasa Saat Junub? Cek Dalilnya Di Sini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
hukum puasa saat junub
Inilah hukum puasa saat junub yang penting untuk diketahui. (Ilustrasi: Pexels/Monstera)

HARIANE – Hukum puasa saat junub menjadi salah satu perkara yang banyak dipertanyakan oleh umat Islam.

Junub adalah hadas besar yang disebabkan karena seseorang berhubungan suami istri atau mengeluarkan air mani. 

Salah satu persoalan yang kerap dihadapi oleh pasutri saat bulan suci Ramadhan adalah mereka dalam kondisi junub, belum sempat mandi wajib, namun adzan subuh sudah berkumandang.

Padahal puasa Ramadhan dimulai saat adzan subuh berkumandang. Lantas, bagaimana hukumnya jika pasutri tersebut belum mandi wajib?

Hukum Puasa Saat Junub

Sebelum mengetahui hukum menjalankan ibadah puasa saat junub, perlu dipahami terlebih dahulu kapan hubungan suami istri (jima’) itu terjadi.

Jika jima’ terjadi saat waktu puasa berlangsung, maka puasanya batal dan pasangan suami istri tersebut wajib membayar kafarat atau denda.

Berdasarkan informasi dari NU Online, kafarat bagi orang yang jima’ di siang hari saat bulan suci Ramadhan yaitu : 

1.    Puasa selama dua bulan berturut-turut di luar bulan Ramadhan dan selain hari yang diharamkan puasa.

2.    Apabila tidak mampu berpuasa maka wajib memberi makan 60 fakir miskin sebanyak satu mud atau 0,6 kg beras. 

Tapi jika jima’ terjadi pada malam harinya, kemudian belum mandi junub karena lupa atau kesiangan hingga adzan subuh berkumandang, maka hukum puasanya tetap sah dan wajib dilanjutkan.

Dilansir dari situs NU Online, hukum tersebut merujuk pada hadits riwayat Imam Bukhari dan Imam Muslim berikut ini : 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025