Berita , Jabodetabek

Bus Listrik TransJakarta, Inovasi UI yang Sedang dalam Tahap Uji Coba Hingga Oktober 2022

profile picture Hanna
Hanna
Bus Listrik TransJakarta, Inovasi UI yang Sedang dalam Tahap Uji Coba Hingga Oktober 2022
Bus Listrik TransJakarta, Inovasi UI yang Sedang dalam Tahap Uji Coba Hingga Oktober 2022
HARIANE - Bus listrik TransJakarta baru-baru ini telah menjadi salah satu inovasi dalam perkembangan transportasi umum di Indonesia.
Bus listrik TransJakarta ini merupakan hasil dari program riset antara PT MAB dengan Universitas Indonesia (UI) yang disponsori oleh Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). 
Lantas seperti apa inovasi bus listrik TransJakarta ini? 
Berikut informasi selengkapnya seputar bus listrik TransJakarta yang bisa anda simak dibawah ini.
BACA JUGA : Tarif MRT-LRT-TransJakarta Terbaru Menjadi Rp 10 Ribu, Berikut Ini Rinciannya

Mengenal Bus Listrik TransJakarta 

Dalam proses pembuatan bus listrik ini, Universitas Indonesia membutuhkan waktu riset selama 10 tahun. 
Adapun dalam rancang bangun bus listrik ini didukung pemerintah melalui Lembaga Pengembangan Dana Pendidikan (LPDP) yang menginvestasikan dana sebesar Rp 12,65 miliar untuk pengembangan platform bus listrik dan Rp 5 miliar untuk pengembangan sistem penggerak (motor listrik) oleh UI.
Kendaraan ini diklaim sebagai satu-satunya bus berukuran besar yang rancang bangun platform chassis-nya, sistem penggerak, sistem rem, sistem kendali, inverter, dashboard, dan sistem pendinginnya (air conditioning) dirancang oleh para ahli dari UI dan dibangun oleh perusahaan-perusahaan dalam negeri.
Dengan demikian, tingkat komponen dalam negeri (TKDN) bus tersebut merupakan yang tertinggi di Indonesia untuk kelas bus berukuran besar. 

Teknologi yang digunakan dalam Bus Listrik TransJakarta

bus listrik transjakarta
Bus listrik transjakarta. (Foto: Universitas Indonesia)
Dilansir dari laman Indonesia.go.id, Program kerja sama riset ini menggunakan platform MAB sebagai dasar pengembangan.
Terdapat beberapa pengembangan yang dilakukan, seperti unit pendingin udara (AC) khusus bus listrik, motor propulsi, dan motor controller yang kini sudah bisa direkayasa dan diproduksi di dalam negeri. 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB