Harianesia

Cara Buat Portofolio Kerja yang Menarik Perhatian Para Rekruter

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Buat Portofolio Kerja yang Menarik Perhatian Para Rekruter
Cara Buat Portofolio Kerja yang Menarik Perhatian Para Rekruter
HARIANE - Cara buat portofolio kerja yang menarik perhatian para rekruter menjadi pertanyaan para pelamar kerja.
Pada kenyataannya, cara buat portofolio kerja yang menarik ini tak sesulit yang diperkirakan.
Cara buat portofolio kerja yang akan dibahas ini, mungkin dapat menginspirasi para pelamar kerja untuk membuat portofolio yang sesuai dengan desain yang diinginkan dan cocok dengan keinginan perusahaan yang dilamar olehnya.
BACA JUGA : 2 Cara Cek CV ATS Friendly atau Tidak, Gratis dan Tanpa Mengunduh Aplikasi

Namun, sebelum membahas lebih detail mengenai cara buat portofolio, pengertian atau konsep portofolio harus dipahami terlebih dahulu.

Menurut Eza Hazami, seorang HRD yang berprofesi juga sebagai YouTuber, portofolio merupakan dokumen yang digunakan sebagai bukti kongkret prestasi dan perjalanan hidup yang telah dijalani.
Bahkan HRD bisa langsung mengetahui karakter para pelamar saat melihat portofolio miliknya.
Hal inilah yang membuat portofolio memiliki pengaruh yang tinggi dalam menentukan seorang pelamar lanjut ke tahap berikutnya atau tidak.
Nah, jika sudah tahu mengenai pengertian atau konsep portofolio, barulah membahas mengenai cara buat portofolio kerja.
Dalam membuat portofolio kerja, hal terpenting yang wajib diketahui oleh para pelamar kerja adalah poin-poin apa yang sebaiknya dibahas pada portofolio.

Sebagai gambaran, inilah beberapa poin yang menurut Issy, Eva Fatmawati, dan Vina Muliana bisa dimasukkan di dalam portofolio.

1. Cara buat portofolio kerja: Format

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Minggu, 05 Mei 2024 07:43 WIB
Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Minggu, 05 Mei 2024 00:03 WIB
Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Minggu, 05 Mei 2024 00:02 WIB
Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Sabtu, 04 Mei 2024 22:55 WIB
Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Sabtu, 04 Mei 2024 22:49 WIB
Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Sabtu, 04 Mei 2024 22:31 WIB
Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Sabtu, 04 Mei 2024 22:01 WIB
Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Sabtu, 04 Mei 2024 21:48 WIB
Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 21:29 WIB
Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Sabtu, 04 Mei 2024 21:22 WIB