Berita , D.I Yogyakarta

Cara Daftar Skrining TORCH Jogja Gratis bulan November 2022, Kuota Terbatas Untuk Warga DIY

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Cara Daftar Skrining TORCH Jogja Gratis bulan November 2022, Kuota Terbatas Untuk Warga DIY
Cara Daftar Skrining TORCH Jogja Gratis bulan November 2022, Kuota Terbatas Untuk Warga DIY
Bagi para calon orang tua tentu ingin kondisi bumil dan janinnya dalam keadaan yang sehat. Oleh karena itu manfaatkan kesempatan skrining TORCH gratis ini untuk generasi yang lebih baik.
BACA JUGA : Sumber Mata Air PDAM Tirtamarta yang Jernih, Pj Walikota Jogja Minum Langsung Air Umbul Wadon dan Lanang

1. Syarat dan Ketentuan Skrining TORCH Jogja Gratis

- Wanita menikah, pasangan usia subur, usia maksimal 36 tahun
- Warga miskin atau tidak mampu dengan KTP DIY
- Memenuhi salah satu kriteria ini:
a. Pernah keguguran
b. Memiliki anak kandung dengan kelainan bawaan
c. Wanita penyandang disabilitas sejak lahir
- Maksimal usia kehamilan 10 minggu pada saat waktu skrining
- Tidak sedang dalam masa pengobatan TORCH
- Belum pernah ikut program TORCH yang diselenggarakan Bapel Jamkessos Dinas Kesehatan DIY
cara daftar skrining TORCH Jogja
Cara daftar skrining TORCH Jogja yang gratis ini bisa dilakukan secara online. (Ilustrasi: Freepik/tirachardz)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB