Artikel

Cara Membedakan Daging Kambing dan Daging Sapi yang Mudah dari Serat, Tekstur, dan Bau

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Cara Membedakan Daging Kambing dan Daging Sapi yang Mudah dari Serat, Tekstur, dan Bau
Cara Membedakan Daging Kambing dan Daging Sapi yang Mudah dari Serat, Tekstur, dan Bau

Ciri Daging Kurban yang Tidak Baik

cara membedakan daging kambing dan daging sapi
Ciri daging yang tidak baik untuk dikonsumsi bisa dilihat dari kekenyalan daging. (Foto: Pxhere)
Selain mengetahui cara membedakan daging kambing dan daging sapi, ada baiknya juga untuk mengetahui daging kurban yang tidak baik atau tidak layak konsumsi.
Dilansir dari laman Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur, daging kurban yang tidak baik biasanya disebabkan karena dua hal, yaitu karena ternak sakit atau karena dalam masa pengobatan.

1. Bau dan Rasa Daging Tidak Normal

Daging hewan kurban yang tidak layak konsumsi, biasanya akan mengeluarkan bau yang langsung tercium ketika dipotong.
Bau daging kurban dari hewan yang sakit biasanya akan beraroma seperti mentega tengik. Sementara jika hewan sedang dalam masa pengobatan, maka umumnya daging akan berbau seperti obat.

2. Kekenyalan Daging

Ciri daging kurban yang tidak baik bisa dilihat dengan cara menekannya. Apabila saat ditekan dengan jari tidak kenyal atau terasa lunak, maka bisa jadi kualitas daging tersebut sudah tidak bagus.
BACA JUGA : Amankah Mengonsumsi Daging Positif PMK? Begini Penjelasan Dokter Hewan Menjelang Idul Adha 1443H
Daging yang tidak baik dikonsumsi agak sulit jika dilihat hanya dari warnanya. Namun, apabila perubahan warna daging terlihat tidak normal, maka bisa jadi daging tersebut sudah tidak baik.
Dengan mengetahui cara membedakan daging kambing dan daging sapi di atas bisa mengurangi resiko mengonsumsi daging kurban yang kurang baik dan terhindar dari penyakit. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025