Kesehatan , Pilihan Editor

Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!
Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!

5. Kelola Faktor Resiko Kardiovaskular

Mengobati tekanan darah tinggi, kolesterol, dan diabetes. Menurunkan berat badan jika memiliki kelebihan berat badan.
Tekanan darah tinggi dapat menyebabkan resiko lebih tinggi untuk terkena beberapa jenis penyakit demensia. Namun, penelitian lebih lanjut masih diperlukan untuk menentukan apakah mengobati tekanan darah tinggi dapat mengurangi resiko demensia.

6. Merawat Kondisi Kesehatan

Temui dokter apabila mengalami gangguan kecemasan dan untuk mengobati gangguan depresi.

7. Menjaga Pola Makan yang Sehat

Pola makan yang sehat dengan konsumsi sayur-sayuran, buah-buahan, biji-bijan, dan asam lemak omega 3 dapat meningkatkan kesehatan dan mengurangi resiko terkena demensia.
Makanan sehat juga dapat meningkatkan kardiovaskular yang dapat membantu mengurangi resiko demensia.

8. Mendapatkan Kualitas Tidur yang Baik

Berlatih untuk mendapatkan kualitas tidur yang baik dan konsultasi dengan dokter apabila tidur dengan mendengkur keras atau mengalami periode berhenti bernafas atau terengah-engah saat tidur.

9. Mengobati Masalah Pendengaran

Orang dengan gangguan pendengaran memiliki peluang lebih besar untuk mengalami penurunan kognitif. Perawatan dini gangguan pendengaran, seperti penggunaan alat bantu dengar dapat membantu mengurangi resiko.
BACA JUGA : Cara Memperkuat Tulang Anak Sejak Dalam Kandungan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB