Kesehatan , Pilihan Editor

Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!
Cara Mencegah Demensia dan Kenali Gejalanya Sedini Mungkin!

5. Kelola Faktor Resiko Kardiovaskular

Mengobati tekanan darah tinggi, kolesterol, dan diabetes. Menurunkan berat badan jika memiliki kelebihan berat badan.
Tekanan darah tinggi dapat menyebabkan resiko lebih tinggi untuk terkena beberapa jenis penyakit demensia. Namun, penelitian lebih lanjut masih diperlukan untuk menentukan apakah mengobati tekanan darah tinggi dapat mengurangi resiko demensia.

6. Merawat Kondisi Kesehatan

Temui dokter apabila mengalami gangguan kecemasan dan untuk mengobati gangguan depresi.

7. Menjaga Pola Makan yang Sehat

Pola makan yang sehat dengan konsumsi sayur-sayuran, buah-buahan, biji-bijan, dan asam lemak omega 3 dapat meningkatkan kesehatan dan mengurangi resiko terkena demensia.
Makanan sehat juga dapat meningkatkan kardiovaskular yang dapat membantu mengurangi resiko demensia.

8. Mendapatkan Kualitas Tidur yang Baik

Berlatih untuk mendapatkan kualitas tidur yang baik dan konsultasi dengan dokter apabila tidur dengan mendengkur keras atau mengalami periode berhenti bernafas atau terengah-engah saat tidur.

9. Mengobati Masalah Pendengaran

Orang dengan gangguan pendengaran memiliki peluang lebih besar untuk mengalami penurunan kognitif. Perawatan dini gangguan pendengaran, seperti penggunaan alat bantu dengar dapat membantu mengurangi resiko.
BACA JUGA : Cara Memperkuat Tulang Anak Sejak Dalam Kandungan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025