Pendidikan
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Jurnal atau Website Beserta Contohnya, Ternyata Perbedaannya Begini
Berikut contoh cara menulis daftar pustaka dari jurnal yang informasinya diperoleh dari laman resmi Gramedia.
1. Contoh daftar pustaka dari artikel jurnal yang penulisnya satu orang
Xie, W. (2015). Japanese “Idols” in Trans-Cultural Reception: the case of Idol Group AKB48. Visual Post: a Journal for the Study of Past Visual Cultures, 2(1), 40-50.
2. Contoh daftar pustaka dari artikel jurnal yang penulisnya dua orang
Xie, W. & Willmott, W. (2015). Japanese “Idols” in Trans-Cultural Reception: the case of Idol Group AKB48. Visual Post: a Journal for the Study of Past Visual Cultures, 2(1), 40-50.
3. Contoh daftar pustaka dari artikel jurnal yang penulisnya lebih dari tiga orang
Contoh: Xie dkk. (2015). Japanese “Idols” in Trans-Cultural Reception: the case of Idol Group AKB48. Visual Post: a Journal for the Study of Past Visual Cultures, 2(1), 40-50.
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Website
Dilansir dari laman resmi Mendeley, cara menulis daftar pustaka dari website ini memerlukan beberapa informasi.