Berita

Cetak Rekor, 3 Deretan Prestasi Aespa Setelah Satu Minggu Comeback dengan Mini Album 'Girls'

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Cetak Rekor, 3 Deretan Prestasi Aespa Setelah Satu Minggu Comeback dengan Mini Album 'Girls'
Cetak Rekor, 3 Deretan Prestasi Aespa Setelah Satu Minggu Comeback dengan Mini Album 'Girls'
HARIANE – Baru saja comeback, deretan prestasi Aespa kembali dengan mencetak rekor baru sebagai girl group rookie asal Korea Selatan.
Deretan prestasi Aespa berhasil diraihnya setelah satu minggu comeback dengan merilis mini album kedua yang bertajuk ‘Girls’ pada 8 Juli 2022.
Tak main-main, deretan prestasi Aespa yang merupakan grup wanita dari SM Entertainment ini bahkan sampai menginjak tangga lagu Billboard di top 3.

Deretan prestasi Aespa

Berikut ini rangkuman deretan prestasi Aespa yang berhasil diraih selama satu minggu sejak comeback-nya dengan mini album kedua 'Girls':

1. Berhasil menjual 1 juta album di minggu pertama

Dilansir dari Soompi, pada 14 Juli, menurut Circle Chart yang sebelumnya dikenal sebagai Gaon Chart, mencatat album ‘Girls’ oleh Aespa berhasil terjual 1.426.487 kopi di minggu pertama.
Prestasi ini menjadikan Aespa grup wanita pertama yang berhasil meraihnya. Sebelumnya, rekor ini pernah dimiliki oleh BLACKPINK 'THE ALBUM ', yang terjual 680.000 kopi pada tahun 2020.
Dengan pencapaian tersebut, Aespa menjadi grup wanita kedua yang menjadi penjual sejuta. Namun, dengan comeback BLACKPINK pada bulan Agustus, 'THE ALBUM ' juga dijual lagi, sehingga rekor penjualan terakhir belum diselesaikan.
BACA JUGA :
Lirik Lagu Aespa ‘Life’s Too Short’, Sebuah Lagu yang Mengajak untuk Menikmati Hidup Positif

2. Menjadi artis dengan penjualan album minggu pertama tertinggi ke-6 dalam sejarah Hanteo

Pada 15 Juli, Hanteo Chart secara resmi mengumumkan bahwa ‘Girls’ oleh Aespa telah terjual sebanyak 1.126.068 kopi dalam minggu pertama perilisannya sejak 8 hingga 14 Juli.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025