Berita , Jatim

Cuaca Buruk di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi, Polisi Imbau Penyeberangan Ditunda

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Pelabuhan Ketapang Banyuwangi
Cuaca buruk di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi, warga diimbau untuk tunda perjalanan. (Foto: Twitter/@Ragilkunings)
Cuaca Buruk di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi, Polisi Imbau Penyeberangan Ditunda
Kondisi macet di Pelabuhan Ketapang Gilimanuk. (Foto: Twitter/@ndrembes)

Imbas cuaca buruk dan kendala yang terjadi, kemacetan masih terus terjadi di Pelabuhan Ketapang.

Sebagian penyeberang mengeluhkan panjangnya antrean di Pelabuhan Ketapang pada Minggu, 9 Juli 2023 malam melalui media sosial. 

"Antri dari pukul 17.30 WIB, sampai jam segini (sekitar pukul 22.00 WIB malam) belum juga masuk kapal di Pelabuhan Ketapang," tulis akun Twitter @RyoDMC.

Penyeberang lain juga mengunggah imbas dari antrean panjang di penyebrangan Ketapang-Gilimanuk yang berdampak pada Tol laut Ketapang-Lembar.

"Memasuki hari ketujuh, antrean panjang kendaraan di penyeberangan Ketapang - Gilimanuk mulai berdampak pada program tol laut Ketapang - Lembar. Karena kapalnya digunakan di penyeberangan Ketapang - Gilimanuk, para pengguna kapal tol laut Ketapang - Lembar demo," tulis akun Twitter @AdlawiSamsudin.

Demikian informasi mengenai cuaca buruk di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi yang menyebabkan mobilitas transportasi penyeberangan tersendat. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Minggu, 27 Juli 2025
‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

Minggu, 27 Juli 2025
Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Minggu, 27 Juli 2025
Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Minggu, 27 Juli 2025
Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025