Berita

Festival Batik 2022 di Yogyakarta Kembali Digelar Pada 19-23 Oktober

profile picture Hanna
Hanna
Festival Batik 2022 di Yogyakarta Kembali Digelar Pada 19-23 Oktober
Festival Batik 2022 di Yogyakarta Kembali Digelar Pada 19-23 Oktober
HARIANE - Festival Batik 2022 di Yogyakarta kembali digelar untuk melestarikan dan mengembangkan eksistensi batik yang sudah diakui dunia sebagai Warisan Budaya Tak Benda.
Festival Batik 2022 di Yogyakarta tersebut tepatnya digelar pada 19-23 Oktober 2022 di Jogja Expo Center (JEC), Bantul.
Berikut informasi selengkapnya seputar Festival Batik 2022 di Yogyakarta yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Unik! Pameran Batik Nitik di Jakarta Diselenggarakan 12 Oktober-12 November 2022

Serangkaian Kegiatan Festival Batik 2022 di Yogyakarta

Penyelenggaraan Festival Batik 2022 mengangkat tema "Jagaddhita", Batik Jogja Istimewa Mendunia.
Menggambarkan bahwa batik saat ini berperan dalam kesejahteraan dunia, khususnya kesejahteraan perekonomian bagi para pelaku industri di dalamnya.
Mulai dari pembatik pembuat busana dan pengusaha yang bergerak dalam bidang batik
Festival tersebut terbuka untuk masyarakat umum mulai pukul 10 pagi hingga 10 malam.
Adapun serangkaian kegiatan dalam Festival Batik 2022 meliputi:

Lomba Desain Batik Jogja Istimewa Kota Batik Dunia

Penyelenggaraan lomba bertujuan untuk melestarikan dan mengembangkan batik sebagai warisan budaya yang adiluhung serta dalam rangka menciptakan motif batik baru yang berciri khas Jogja.
Lomba desain batik tersebut meliputi pembuatan desain dan perwujudan karya dengan cat warna sintetis alam. 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 28 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 28 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 28 April 2024 13:17 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 28 April 2024 Stabil, LM 5 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 28 April 2024 Stabil, LM 5 Gram ...

Minggu, 28 April 2024 13:17 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Cek Lokasi Terbaru

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Cek Lokasi Terbaru

Minggu, 28 April 2024 12:48 WIB
Korban Tenggelam di Sungai BKT Semarang Ditemukan Meninggal Dunia Usai 2 Hari Pencarian

Korban Tenggelam di Sungai BKT Semarang Ditemukan Meninggal Dunia Usai 2 Hari Pencarian

Minggu, 28 April 2024 12:40 WIB
Seorang Pria Tenggelam di Sungai Serayu Cilacap, Korban Belum Berhasil Ditemukan

Seorang Pria Tenggelam di Sungai Serayu Cilacap, Korban Belum Berhasil Ditemukan

Minggu, 28 April 2024 10:19 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Minggu, 28 April 2024 08:11 WIB
Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Sabtu, 27 April 2024 23:37 WIB
Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sabtu, 27 April 2024 22:55 WIB