Gaya Hidup

Film The Super Mario Bros Movie: Bahas Trailer Hingga Sosok Chris Pratt Jadi Sorotan Usai Mengisi Suara Mario

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Film The Super Mario Bros Movie: Bahas Trailer Hingga Sosok Chris Pratt Jadi Sorotan Usai Mengisi Suara Mario
Film The Super Mario Bros Movie akan dibintangi Chris Pratt diikuti aktor dan aktris besar lainnya. (Foto: Instagram/prattprattpratt)

Sosok Chris Pratt yang jadi sorotan

Chris Pratt pengisi suara Mario baru-baru ini trending di Twitter setelah suara Chris tampil untuk pengucapan Mario dalam trailer terbaru film The Super Mario Bros Movie.

Banyak netizen yang memikirkan dan menilai kecocokan suara Chris Pratt karena tidak memiliki aksen Prancis, mengingat karakter Mario dan Luigi dikenal memiliki aksen Prancis.
Namun hal tersebut ditepis oleh direktur utama Illumination, Chris Meledandri yang mempercayakan kepada Chris Pratt karena memiliki keturunan Italia-Amerika.
Meledandri juga menegaskan bahwa sudah memiliki keputusan yang diharapkan tidak menyinggung orang Italia atau Italia-Amerika.
Selain itu dalam trailernya banyak penonton yang menemukan suara Mario terlalu mirip dengan suara berbicara Pratt, sehingga menimbulkan kebingungan. Meskipun begitu Chris Pratt sendiri sudah bekerja keras dan mengaku akan memberikan performa terbaik.
 
BACA JUGA : Resmi! Film Terbaru Makoto Shinkai Berjudul Suzume no Tojimari Tayang 11 November 2022
Pembuatan film The Super Mario Bros Movie ini juga ditujukan untuk dapat dinikmati semua orang walaupun belum pernah memainkan game-nya, serta sebagai bentuk untuk membangkitkan kembali karakter Mario.****
 
 
 
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB