Berita , Jatim

Gunung Raung Berstatus Waspada, Pendaki Dilarang Kibarkan Bendera Perayaan HUT ke-77 RI di Puncak

profile picture Zanida Zulfana Kusnasari
Zanida Zulfana Kusnasari
Gunung Raung Berstatus Waspada, Pendaki Dilarang Kibarkan Bendera Perayaan HUT ke-77 RI di Puncak
Gunung Raung Berstatus Waspada, Pendaki Dilarang Kibarkan Bendera Perayaan HUT ke-77 RI di Puncak
HARIANE – Gunung Raung berstatus waspada atau level 2 membuat pemerintah setempat mengeluarkan kebijakan pelarangan upacara pengibaran bendera merah putih untuk memperingati HUT ke-77 RI.
Gunung Raung berstatus waspada sejak 29 Juli 2022, tertuang dalam surat edaran Badan Geologi pada E380.Lap/GL.05/BGL/2022.
Gunung Raung berstatus waspada mengakibatkan pendaki tidak diperbolehkan mendekati pusat erupsi di kawah puncak dengan radius 3 km.
Gunung Raung terletak di wilayah Kabupaten Banyuwangi, Bondowoso, dan Jember Jawa Timur, secara geografi berada pada titik koordinat antara 08° LU-07° LS dan 114° BB-021°BT.
Dilansir dari Instagram @gunungraungbanyuwangi, jalur pendakian Gunung Raung 3344 MDPL via Kalibaru ditutup hingga status Gunung Raung benar-benar aman.
BACA JUGA :
Erupsi Gunung Merapi: Kilas Balik Daftar Letusan Besar yang Pernah Memakan Korban Jiwa 3 Dekade Terakhir
Status waspada pada Gunung Raung hingga saat ini belum dicabut meski Gunung Raung sudah tidak mengeluarkan gejala letusan.
Dilansir dari laman Magma ESDM, potensi ancaman bahaya Gunung Raung saat ini berupa lontaran material batuan pijar yang sebarannya terbatas di dalam kawah serta material berukuran abu yang dapat tersebar lebih jauh tergantung arah dan kecepatan angin. 

Melihat hingga saat ini Gunung Raung berstatus waspada, maka pengibaran bendera Merah Putih saat perayaan HUT ke-77 RI di puncak gunung turut dilarang.

Sementara itu, dilansir dari laman resmi Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, pihaknya mulai melakukan mitigasi bencana erupsi Gunung Raung dan telah melakukan pemetaan daerah rawan bencana erupsi.
BACA JUGA :
Pemkab Banyuwangi Luncurkan Playu Anter, Guna Tingkatkan Produktivitas Petani
Gunung Raung berstatus waspada menyebabkan pendaki harus mengurungkan niat mengibarkan bendera Merah Putih di puncak Gunung Raung seperti tahun-tahun sebelumnya.****
1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025