Teknologi , Pilihan Editor

Harga dan Spesifikasi Huawei P50 Pro, HP Legenda Terlahir Kembali Dirilis Februari 2022

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Harga dan Spesifikasi Huawei P50 Pro, HP Legenda Terlahir Kembali Dirilis Februari 2022
Harga dan spesifikasi Huawei P50 Pro yang resmi rilis di Indonesia pada Jumat, 11 Februari 2022. (Twitter/amunta_)
HARIANE - Harga dan spesifikasi Huawei P50 Pro menjadi bahan pertimbangan ketika hendak membeli HP varian Huawei terbaru. Pasalnya Huawei meluncurkan produk terbaru dengan spesifikasi yang lebih baik dari pendahulunya, yakni P40 Pro.
Harga dan spesifikasi Huawei P50 Pro ini memungkinkan para pecinta gadget memiliki gambaran terkait produk terbaru dari Huawei.
Harga dan spesifikasi Huawei P50 Pro pertama kali diluncurkan pada web resmi Huawei Indonesia pada hari Jumat, 11 Februari 2022.
Dikutip dari web resmi Huawei Indonesia, Huawei P50 Pro diklaim sebagai legenda yang terlahir kembali. HP ini digadang-gadang akan menjadi HP dengan kamera terbaik.
BACA JUGA : Review Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G, Spesifikasi Canggih dan Harga Terjangkau Bisa Saingi Realme 9 Pro 5G
Huawei P50 Pro terdapat dalam 4 varian warna, yakni Golden Black, Cocoa Gold, Pearl White, dan Charming Pink. Namun, untuk pasar Indonesia, Huawei P50 Pro hanya tersedia dalam dua warna yakni Golden Black dan Cocoa Gold.
Untuk kapasitas penyimpanan, Huawei P50 Pro hanya memiliki kapasitas penyimpanan 8/256 GB. HP dengan kapasitas penyimpanan 8/256 ini dibanderol seharga Rp 15 juta.
Huawei P50 Pro memiliki ketahanan percikan, air, dan debu dikarenakan sudah dilengkapi dengan rating IP68. Sehingga mampu bertahan di dalam air dengan kedalaman 1,5 meter selama 30 menit sementara perbedaan suhu antara air dan perangkat tidak lebih dari 5°C.
BACA JUGA : Baek Ji Heon Fromis9 Akan Hiatus Sementara Waktu dari Segala Aktivitas, Ini alasannya
HP ini memiliki bentuk kamera dual-matriks yang dapat memberdayakan fotografi ponsel cerdas dengan kejernihan yang lebih baik.
Matriks kamera utama menunjukkan dunia yang penuh warna dan mampu menangkap kejernihan yang indah, dari dekat atau jauh, lebar atau dekat.
Spesifikasi Huawei P50 Pro memiliki dimensi panjang 158,8 mm, lebar 72,8 mm, dan tebal 8,5 mm dengan berat kira-kira 195 gram.
Tampilan layar berukuran 6,6 inci dengan desain sudut membulat pada layar, panjang diagonal layar eksterior adalah 6,6 inci bila diukur menurut persegi panjang standar.
BACA JUGA : Review Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G, Spesifikasi Canggih dan Harga Terjangkau Bisa Saingi Realme 9 Pro 5G
Huawei P50 Pro dibekali dengan kamera belakang True Color 50 MP, kamera 40 MP True Color, kamera sudut ultra lebar 13 MP, dan kamera super zoom 64 MP. Memiliki resolusi gambar hingga 8192x6144 piksel dan resolusi video yang mendukung hingga 3840x2160 piksel serta mendukung video gerakan ultra lambat 1080p @ 960fps.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB
Tekan Angka Perceraian, Menag Akan Buka Darul Ifta di Istiqlal

Tekan Angka Perceraian, Menag Akan Buka Darul Ifta di Istiqlal

Kamis, 21 November 2024 12:19 WIB
Tiba di Inggris, Prabowo Akan Bertemu Raja Charles III

Tiba di Inggris, Prabowo Akan Bertemu Raja Charles III

Kamis, 21 November 2024 11:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 21 November 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 21 November 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Kamis, 21 November 2024 09:38 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 21 November 2024 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 21 November 2024 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Kamis, 21 November 2024 09:37 WIB