Berita , D.I Yogyakarta

Hasil Bukaan Cupu Panjala 2023, 58 Gambar dan 3 Simbol Ramalan

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Pembukaan Cupu Panjala 2023
Prosesi ritual pembukaan Cupu Kyai Panjala. (Foto: Disbud Gunungkidul)

HARIANE - Setidaknya ada 58 gambar hasil bukaan Cupu Panjala 2023 yang dilakukan  pada 31 Oktober 2023 dinihari. 

Hasil bukaan Cupu Panjala ini sering kali diyakini sebagai ramalan yang mungkin terjadi setahun ke depan. 

Bahkan banyak yang kemudian mengaitkan dengan ramalan politik menjelang Pemilu 2024 mendatang. 

Sebagian lagi meyakini gambar-gambar yang muncul dari kain putih pembungkus benda keramat berusia ratusan tahun itu sebagai pertanda dan pesan dalam berkehidupan ke depannya. 

Tak ayal, setiap kali ritual pembukaan kain penutup Cupu Panjala di Gunungkidul ini dilakukan, ratusan orang akan berkumpul dan menyaksikan langsung prosesi ritual tersebut.

Cupu Kyai Panjala (foto: Disbud Gunungkidul) 

Ritual Pembukaan Cupu Kyai Panjala

Upacara Pembukaan Cupu Panjala adalah sebuah ritual tradisional dengan membuka Cupu yang dibungkus dengan kain setiap tahun sekali. 

Tiga Cupu ini ditempatkan dalam sebuah peti kayu. Cupu terbesar disebut Semar Tinandhu, yang sedang disebut Palang Kinantang, dan yang paling kecil disebut Kenthiwiri. 

Tradisi Upacara Pembukaan Cupu Panjala dengan membaca tanda-tanda yang muncul pada lembaran kain yang membungkus Cupu Panjala. Ini dilakukan oleh ahli waris dari keluarga trah Panjala, dan kondisi Cupu diperiksa oleh para pengunjung. 

Selama proses membuka kain pembungkus Cupu Panjala, setiap lembaran kain diperiksa dengan cermat, termasuk kondisi kain dan tanda-tanda seperti gambar atau benda asing yang mungkin ada di dalamnya.

Kemudian, tanda-tanda yang terdapat dalam setiap lembaran kain tersebut dibaca dan diumumkan oleh Juru Kunci Cupu Panjala.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025