Olahraga

Hasil Pertandingan Manchester United vs Borussia Dortmund dengan Skor 2-3, Strategi False Nine Ten Hag Tak Berbuah Manis

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Hasil pertandingan Manchester United vs Borussia Dortmund
Strategi false nine Erik ten Hag tak berbuah manis pada pertandingan Manchester United vs Borussia Dortmund, yang berakhir dengan skor 2-3. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Sayangnya, keunggulan United hanya bertahan 20 menit saja. Dimana Die Borussen berhasil melakukan comeback pertamanya di akhir babak pertama.

United yang menekan sepanjang babak pertama harus mengakui kehebatan Donyell Malen, yang sukses mencetak brace dalam dua menit.

Malen berhasil melepaskan bola ke gawang Tom Heaton, saat terjadi kemelut di menit ke-43. Satu menit kemudian, Malen kembali mencatatkan namanya di papan skor, setelah menerima umpan terobosan.

Memasuki babak kedua, Antony, yang masuk menggantikan Omari Forson berhasil berhasil mengejar ketertinggalan, lewat gol cantiknya saat terjadi kemelut di kotak penalti Dortmund.

Sayangnya, skor imbang tersebut hanya berlangsung sementara saja. Dimana Youssoufa Moukoko berhasil mencetak gol kemenangan Dortmund di menit ke-71.

Menerima umpan silang Marco Reus, Moukoko sukses menjebol gawang Andre Onana, yang masuk di babak kedua.

Hasil pertandingan Manchester United vs Borussia Dortmund tersebut, membuat Setan Merah mengalami tiga kali kekalahan beruntun di pertandingan ujicoba yang dilakoninya.

Tentunya, kekalahan beruntun tersebut menjadi PR besar Ten Hag untuk berbenah, sebelum pertandingan perdana Liga Premier Inggris musim 2023/24 lawan Wolverhampton Wanderers pada 15 Agustus 2023.

Kendati demikian, United masih mempunyai dua pertandingan persahabatan lain, lawan Lens dan Athletic Bilbao pada 5 dan 6 Agustus 2023 mendatang.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sempat Dihajar Warga, Dua Pelaku Klitih di Gunungkidul Diserahkan ke Polisi

Sempat Dihajar Warga, Dua Pelaku Klitih di Gunungkidul Diserahkan ke Polisi

Kamis, 09 Mei 2024 20:52 WIB
Menyusuri Pantai Widodaren di Gunungkidul yang Suguhkan Keindahan dan Ketenangan

Menyusuri Pantai Widodaren di Gunungkidul yang Suguhkan Keindahan dan Ketenangan

Kamis, 09 Mei 2024 20:15 WIB
Ledakan Mercon di Sedayu Bantul, Bocah 6 Tahun Patah Tulang

Ledakan Mercon di Sedayu Bantul, Bocah 6 Tahun Patah Tulang

Kamis, 09 Mei 2024 20:10 WIB
STIP Jakarta Tidak Menerima Mahasiswa Baru 2024, Imbas Kasus Penganiayaan?

STIP Jakarta Tidak Menerima Mahasiswa Baru 2024, Imbas Kasus Penganiayaan?

Kamis, 09 Mei 2024 19:29 WIB
Tanpa Tebang Pilih, Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta Tindak Tegas Kendaraan Langgar Aturan Parkir

Tanpa Tebang Pilih, Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta Tindak Tegas Kendaraan Langgar Aturan Parkir

Kamis, 09 Mei 2024 18:56 WIB
Kasus DBD di Kota Yogyakarta Tembus 99 Kasus, Ini Penyebabnya

Kasus DBD di Kota Yogyakarta Tembus 99 Kasus, Ini Penyebabnya

Kamis, 09 Mei 2024 18:48 WIB
Sepi Pendaftar, KPU Gunungkidul Perpanjang Masa Pendaftaran PPS

Sepi Pendaftar, KPU Gunungkidul Perpanjang Masa Pendaftaran PPS

Kamis, 09 Mei 2024 18:18 WIB
Kenalan Lewat Medsos, Seorang Remaja di Sleman Setubuhi Anak di Bawah Umur

Kenalan Lewat Medsos, Seorang Remaja di Sleman Setubuhi Anak di Bawah Umur

Kamis, 09 Mei 2024 17:10 WIB
Pelaku Penembakan Bocah di Embung Banjarharjo Sleman Diamankan Polisi

Pelaku Penembakan Bocah di Embung Banjarharjo Sleman Diamankan Polisi

Kamis, 09 Mei 2024 16:51 WIB
Duel Maut di Kranggan Temanggung Tewaskan 1 Pria, Begini Kronologi Selengkapnya

Duel Maut di Kranggan Temanggung Tewaskan 1 Pria, Begini Kronologi Selengkapnya

Kamis, 09 Mei 2024 16:10 WIB