Berita , Jabodetabek

Sebuah Bangunan Terbakar di Danau Sunter Selatan, Penyebabnya Ternyata Karena Sampah yang Terbakar?

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Bangunan Terbakar di Danau Sunter Selatan
Petugas Damkar DKI memadamkan sebuah bangunan terbakar di Danau Sunter Selatan pada Minggu, 9 April 2023. (Foto: Instagram/@humasjakfire)

HARIANE - Sebuah bangunan terbakar di Danau Sunter Selatan pada Minggu, 9 April 2023. 

Bangunan terbakar di Danau Sunter Selatan tersebut tepatnya terjadi di Jalan Danau Sunter Selatan, Kelurahan Sunter Jaya, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara

Bangunan terbakar di Danau Sunter Selatan tersebut berhasil dipadamkan oleh personel Damkar DKI pada pukul 01.51 WIB. 

Bangunan Terbakar di Danau Sunter Selatan Diduga Akibat Membakar Sampah

Kegiatan membakar sampah diduga menjadi penyebab bangunan terbakar di Danau Sunter Selatan tersebut. 

Menurut keterangan resmi Humas Pemadam Kebakaran DKI, diduga api dari pembakaran sampah membesar dan merambat hingga ke bagian bangunan.

Api kemudian melalap bagian bangunan. Kebakaran hebat pun tak dapat terelakkan. Warga kemudian menghubungi Damkar lewat panggilan cepat 112. 

Dalam kejadian tersebut, 6 unit mobil pemadam kebakaran dengan 27 personel diturunkan untuk memadamkan api. Proses pemadaman berlangsung dari pukul 01.20 - 01.51 WIB. 

Tidak ada laporan korban jiwa dalam peristiwa ini. Meskipun demikian, lebih dari setengah bangunan hangus dilalap api. 

Bahaya Membakar Sampah di Tempat Terbuka

Selain meningkatkan risiko kebakaran yang tidak disengaja seperti kejadian di atas, membakar sampah di tempat terbuka juga memiliki dampak lain.

Dilansir dari laman Wisconsin Department of Natural Resources, asap dari proses pembakaran sampah di tempat terbuka dapat terhirup oleh makhluk sekitar dan menyebabkan gangguan kesehatan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 21:14 WIB
Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Sabtu, 27 April 2024 21:11 WIB
Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Sabtu, 27 April 2024 21:07 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Sabtu, 27 April 2024 20:26 WIB
Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Sabtu, 27 April 2024 19:09 WIB
Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 18:04 WIB
Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Sabtu, 27 April 2024 17:45 WIB
Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Sabtu, 27 April 2024 17:16 WIB
Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Sabtu, 27 April 2024 16:58 WIB
Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Sabtu, 27 April 2024 16:45 WIB