Gaya Hidup , Kuliner , Artikel
7 Ide Menu Sahur Anak Kos, Super Simpel dan Low Budget
k. Biji wijen secukupnya.
Langkah:
a. Baluri ayam dengan tepung maizena yang sudah dibumbui.
b. Goreng dengan minyak sedikit dan api kecil kurang lebih 3 menit hingga krispi.
c. Sembari menunggu ayam matang, campurkan bahan saus oriental yang terdiri dari poin (c) sampai dengan poin (f).
d. Angkat ayam dan tiriskan.
e. Tumis bahan (g) hingga (j) dengan sedikit minyak dan api kecil sampai harum.
f. Masukkan campuran saus oriental beserta ayam yang telah ditiriskan. Biarkan kurang lebih 5 menit hingga bumbu meresap.
g. Sajikan dengan daun bawang yang dipotong tipis beserta biji wijen.
6. Sambal Tempe Super
Ide menu sahur anak kos di hari keenam adalah sambal tempe super ala @mutiarahati99. Bahan yang simpel dan ramah di kantong pas jadi pilihan.
Berikut detail bahan dan langkahnya.