Gaya Hidup , Artikel
Deretan Idola Kpop yang Akan Comeback Pada 2022, Mulai Dari BIGBANG Hingga BTS
Admin
Deretan Idola Kpop yang Akan Comeback Pada 2022, Mulai Dari BIGBANG Hingga BTS
Zico merupakan rapper Korea Selatan yang banyak dikenal karena menjembatani kesenjangan antara idola Kpop dan artis hip hop, Zico telah membuat terobosan di kancah musik Korea dengan berbagai macam gaya di jalurnya.
Pada April ini, rapper dan penulis lagu akan keluar dari wajib militer, yang memberikan harapan bahwa para penggemar akhirnya dapat melihat musik baru dari Zico yang akan segera hadir.
7. NCT Dream
NCT Dream juga telah menetapkan tanggal comeback mereka di bulan Maret 2022 ini. Setelah menuai kesuksesan dengan "Hot Sauce" NCT Dream akan comeback dengan merilis album penuh kedua mereka bertajuk "Glitch Mode" yang akan dirilis pada 28 Maret 2022. Ini menandai comeback pertama mereka dalam sembilan bulan sejak perilisan album repackage mereka "Hello Future" di bulan Juni tahun lalu.8. Red Velvet
SM Entertainment telah mengonfirmasi Red Velvet akan comeback pada Maret 2022. Saat ini, mereka tengah dalam proses mempersiapkan album. SM Entertainment bahkan mengumumkan bahwa Red Velvet akan menggelar konser spesial pada Maret 2022. Bertajuk 2022 The ReVe Festival: Prologue, konser ini akan digelar di SK Olympic Handball Gymnasium, Korea Selatan pada 19 dan 20 Maret 2022.BACA JUGA : Next Level! AESPA Memenangkan Daesang di Korean Music Awards 2022, Simak Fakta Menarik dari Girl Group Rookie SM Entertainment