Berita , Jatim

Info Buka Tutup Jalan Kampanye Nasional Capres di Sidoarjo Jumat, 9 Februari 2024

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Kampanye Nasional Capres di Sidoarjo
Informasi pengalihan arus dalam rangka kampanye nasional capres di Sidoarjo. (Ilustrasi: Freepik/Storyset)

HARIANE - Informasi buka tutup jalan Kampanye Nasional Capres di Sidoarjo akan diberlakukan mulai pukul 12.00 WIB - selesai pada hari Jumat, 9 Februari 2024.

Pengalihan arus lalu lintas tersebut diumumkan Satlantas Sidoarjo melalui akun media sosialnya. Kampanye Nasional Capres akan diselenggarakan di Gelora Sidoarjo.

Bagi warga Sidoarjo yang akan melintas di area kampanye diharapkan mencermati rute pengalihan arus yang diberlakukan sehingga bisa mencari jalur alternatif agar tidak terjebak macet.

Pada informasi pengalihan arus lalu lintas ini akan diinformasikan soal buka tutup jalan dan gambar denah rekayasa arus lalu lintas yang diberlakukan.

Penerapan Buka Tutup Jalan di Sidoarjo 9 Februari 2024

Berdasarkan informasi yang dirilis Satlantas Sidoarjo melalui akun Instagram, pengalihan arus lalu lintas dalam rangka pelaksanaan Kampanye Nasional Capres diberlakukan pada hari Jumat, 9 Februari 2024 mulai pukul 12.00 WIB - selesai.

Sehubungan dengan pelaksanaan kampanye tersebut, terdapat 10 persimpangan jalan yang akan diberlakukan buka tutup.

Kampanye Nasional Capres di Sidoarjo
Informasi pengalihan arus lalu lintas kampanye nasional capres di Gelora Sidoarjo pada hari Juamt, 9 Februari 2024. (Foto: Instagram/Satlantas Sidoarjo)

Berikut ini adalah ruas jalan yang diberlakukan buka tutup:

1. Exit Tol Sidoarjo

2. Rumah Sakit Delta Surya
3. Babalatar
4. Jalan Pagerwojo
5. Jalan Airlangga
6. Sumokali
7. Cemengkalang
8. Jalan Pilang
9. Simpang 3 Maspion 2
10. Simpang 3 Candi

Polres Sidoarjo juga mengimbau bagi masyarakat Sidoarjo yang tidak memiliki kepentingan agar menghindari area Kota Sidoarjo pada hari Jumat, 9 Februari 2024 karena adanya kampanye nasional capres.

Demikian informasi buka tutup jalan kampanye nasional capres di Sidoarjo yang akan digelar di Gelora Sidoarjo mulai pukul 12.00 WIB hingga selesai. ****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025