Gaya Hidup
Pertama Kali Merantau? Inilah Cara Mengatur Keuangan Anak Kos yang Pas-pasan
Ima Rahma Mutia
Pertama Kali Merantau? Inilah Cara Mengatur Keuangan Anak Kos yang Pas-pasan
Fixed cost adalah pengeluaran yang harus dikeluarkan dan jumlahnya biasanya stabil atau malah bertambah. Contoh yang termasuk fixed cost adalah uang untuk membayar kos per bulannya.
b. Variable Cost
Variable cost adalah pengeluaran yang nilainya biasanya tidak tetap alias bisa bertambah dan berkurang sewaktu-waktu. Contoh variable cost antara lain jatah makan, buku, belanja dan lain sebagainya. Tips supaya jatah makan tidak membengkak, beri batasan jatah uang perhari atau bisa memilih untuk masak sendiri di kos jika memungkinkan. Perlu diingat, memasak di kost memang akan membuat pengeluaran lebih irit namun anak kos harus meluangkan waktu lebih banyak.BACA JUGA : 3 Resep Masakan Anak Kos yang Mudah dan Murah, Penyelamat di Akhir Bulan
c. Saving
Jika masih ada sisa uang, baiknya disimpan sebagai dana darurat yang sewaktu-waktu bisa digunakan, atau bisa juga disisihkan sebagian untuk bersedekah.BACA JUGA : Pertama Kali Ngekost? Ini 16 Barang yang Wajib Dimiliki Anak Kost, Calon Mahasiswa Harus Tahu