Gaya Hidup

Isu Zayn Malik dan Selena Gomez Pacaran Mencuat Setelah Ketahuan Dinner Bareng, Warganet: Seenggaknya Collab

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
zayn malik dan selena gomez pacaran
Potret kebersamaan keduanya beredar sesaat setelah rumor Zayn Malik dan Selena Gomez pacaran. (Twitter/@keeran_exe)

HARIANE - Rumor Zayn Malik dan Selena Gomez pacaran muncul ke permukaan setelah mereka ketahuan melakukan makan malam pada Jumat, 24 Maret 2023 di New York. 

Zayn Malik dan Selena Gomez juga diisukan kembali menjalin hubungan yang lebih dekat karena pada makan malam tersebut, mereka diduga bergandengan tangan dan berciuman. 

Beberapa spekulasi tentang rumor Zayn Malik dan Selena pacaran didukung dengan fakta bahwa Zayn mulai mem-follow instagram Selena. 

Namun, banyak juga warganet yang masih sangsi dengan isu tersebut dan menduga bahwa mereka akan melakukan project bersama saja. 

Kronologi Rumor Zayn Malik dan Selena Gomez Pacaran

Dikutip dari Entertainment Tonight, pada Jumat, 24 Maret 2023, rumor Zayn dan Selena mencuat karena unggahan akun Tiktok @klarissa.mpeg di hari yang sama. 

Klarissa memberi kabar ke publik bahwa ia memiliki teman yang bekerja sebagai penjamu tamu di salah satu restoran di Kota New York. 

Pada Jumat malam, temannya memberi kabar via pesan singkat bahwa ia melihat Zayn dan Selena masuk ke dalam restoran dengan saling memegang tangan.  

Bukan hanya pegangan tangan biasa, temannya itu juga mengklaim melihat kedua artis besar itu bermesraan layaknya pasangan kekasih yang tengah makan malam romantis. 

Wawancara yang dilakukan Entertainment Tonight juga mengklaim bahwa apa yang dilakukan keduanya malam itu terjadi di SoHo New York sekitar pukul 10.30 malam waktu setempat. 

“Mereka berjalan sambil berpegangan tangan dan berciuman. Sebagian besar staf restoran dan pengunjung restoran tidak memperhatikan mereka. Sepertinya mereka merasa nyaman bersama dan jelas terlihat bahwa itu adalah kencan,” ungkap saksi mata tersebut. 

Rumor tersebut juga diperkuat dengan fakta bahwa saat ini, Zayn Malik telah mengikuti akun Instagram Selena Gomez. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025
Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Jumat, 09 Mei 2025
Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Jumat, 09 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 10 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 10 Mei 2025, Cek Disini

Jumat, 09 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 9 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 9 Mei 2025, Naik atau Turun?

Jumat, 09 Mei 2025
Mantap! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 9 Mei 2025 Makin Meroket

Mantap! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 9 Mei 2025 Makin Meroket

Jumat, 09 Mei 2025
Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Kamis, 08 Mei 2025
Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Kamis, 08 Mei 2025
Tinjau Kesiapan Venue Porda 2025 di Gunungkidul, KGPAA Paku Alam X: Jangan Memaksakan ...

Tinjau Kesiapan Venue Porda 2025 di Gunungkidul, KGPAA Paku Alam X: Jangan Memaksakan ...

Kamis, 08 Mei 2025