Gaya Hidup

Isyana Sarasvati Keguguran Saat Usia Janin 8 Minggu 5 Hari, Unggah Foto USG

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Isyana Sarasvati Keguguran Saat Usia Janin 8 Minggu 5 Hari, Unggah Foto USG
Isyana Sarasvati keguguran diunggah melalui aun Instagram pribadinya. (Foto: Instagram/isyanasarasvati)

HARIANE - Penyanyi Isyana Sarasvati keguguran saat usia kandungan menginjak delapan minggu lebih.

Kabar duka tersebut diunggah pada akun Instagram pribadinya hari ini, Selasa 10 Oktober 2023.

Terkait dengan hal tersebut, sejumlah rekan sesama selebritis pun memberikan ucapan bela sungkawa kepada istri dari Rayhan Maditra Indrayanto ini.

Isyana Sarasvati Keguguran, Unggah Foto USG

Isyana sarasvati
Unggahan Isyana Sarasvati hari ini. (Foto: Instagram/isyanasarasvati)

Melalui akun Instagram pribadinya, Isyana mengunggah kabar duka dengan dua foto yang berbeda.

Foto pada slide pertama merupakan gambar sekuntum bunga yang layu, sementara foto kedua berisi hasil USG kandungan miliknya.

"Sampai berjumpa lagi bebinyo.. Terima kasih sudah mau berjuang bersama-sama. We’ll see you again, till the day our paths cross, we love you so so much bebinyo..," tulis Isyana pada unggahan tersebut.

Diketahui dari foto USG yang diunggah tersebut bahwa usia janin Isyana adalah 8 minggu 5 hari dengan denyut jantung janin negatif.

Terkait kabar duka tersebut, sejumlah rekan seprofesi dari penyanyi kelahiran 2 Mei 1993 ini turut mengucakan bela sungkawa. Berikut beberapa diantaranya.

"Stay Strong Ishan…jadi penjaga Syurga Mama Papa ya little angel," tulis Ayu Dewi.

"Turut Berduka Sayang Stay Strong," ucap Fitri Carlina pada kolom komentar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025