Berita , Nasional

Jadwal Event Agustus 2024, Ada Arak-arakan Cheng Ho Hingga Dieng Culture Festival

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
jadwal event Agustus 2024
Inilah daftar dan jadwal event Agustus 2024 di berbagai wilayah di Indonesia. (Pexels/Abby Kihano)

HARIANE – Jelang penghujung bulan Juli, banyak masyarakat yang mencari daftar dan jadwal event Agustus 2024.

Bulan Agustus selalu identik dengan peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia yang digelar setiap tahunnya pada tanggal tujuh belas.

Di momen tersebut biasanya ada berbagai macam karnaval yang diadakan untuk merayakan hari istimewa tersebut.

Menariknya, di bulan Agustus 2024 ini ada banyak event lain yang tak kalah seru dan menarik yang digelar di berbagai penjuru Indonesia.

Tak hanya lokal, ada punya event dengan skala internasional yang bisa dinikmati oleh masyarakat sekitar maupun turis mancanegara.

Daftar dan Jadwal Event Agustus 2024

Berdasarkan data yang dirilis oleh situs Wonderful Indonesia, berikut adalah daftar sekaligus jadwal event Agustus 2024 yang digelar di berbagai wilayah di Indonesia :

01 – 03 Agustus 2024 : Tubata Art Festival

02 – 04 Agustus 2024 : Jember Fashion Carnaval

02 – 04 Agustus 2024 : Festival Arak-arakan Cheng Ho

05 Agustus 2024 : Tanjungpinang Fest di Kota Tanjung Pinang

07 Agustus 2024 : Festival Budaya Lembah Baliem

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB