Jatim , Wisata

Jadwal Event Surabaya Mei 2023, Ada Noah, Dewa 19, Bobon Santoso, hingga Chef Arnold

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Jadwal event Surabaya Mei 2023
Festival Rujak Uleg masuk dalam jadwal event Surabaya Mei 2023. (Foto: Instagram/sapawargasby)

HARIANE – Jadwal event Surabaya Mei 2023 telah dirilis, beragam kegiatan menarik akan dihadirkan

Beragam kegiatan seru seperti pasar malam, festival kuliner, hingga konser ini jadi kesempatan masyarakat Surabaya untuk bersenang-senang bersama keluarga.

Rangkaian acara sepanjang Mei di Surabaya ini disediakan baik gratis atau berbayar.

Sekitar 18 jadwal event Surabaya 2023 diinformasikan melalui akun Instagram Wisata Surabaya, bahwa hampir setiap minggu banyak event menarik yang diadakan guna memeriahkan HUT Kota Surabaya.

Ini yang kalian tunggu-tunggu! Mei bulannya Surabaya. Hampir tiap minggunya bakal ada event-event menarik,” tulis keterangan akun Instagram tersebut.

Sebagai informasi, Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) sendiri jatuh pada 31 Mei, yang setiap tahun ditandai dengan rangkaian acara untuk penyambutannya.

Jadwal event Surabaya Mei 2023
Jadwal event Surabaya Mei 2023 hadir hampir setiap minggu. (Foto: Unsplash/Industri Hobi)

Oleh karena itu, daripada penasaran melansir akun Instagram Dinkominfo Kota Surabaya, berikut dipaparkan 18 jadwal event Surabaya Mei 2023.

Jadwal event Surabaya Mei 2023

1. Festival Rujak Uleg (6 Mei 2023) di Kembang Jepun, pukul 16.00 WIB.

2. Surabaya Shopping Festival (1 – 31 Mei 2023) di seluruh Mall Surabaya, pukul 10:00 - 24.00 WIB

3. Pasar Malam Tjap Toenjoengan (1 – 31 Mei 2023) di Pakuwon City Mall, pukul 16.00 - 24.00 WIB.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025