Berita

Jelang Haji Akbar 2022, Pemerintah Beri Wejangan Ini untuk Calon Jamaah Haji Indonesia

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Jelang Haji Akbar 2022, Pemerintah Beri Wejangan Ini untuk Calon Jamaah Haji Indonesia
Jelang Haji Akbar 2022, Pemerintah Beri Wejangan Ini untuk Calon Jamaah Haji Indonesia
Kepada PPIH Kloter dan PPIH Sektor, agar benar-benar memberikan penjelasan terkait jadwal pergerakan masing-masing kloter,” sambungnya.
Selain jadwal pergerakan, Wawan Djunaedi juga menyampaikan agar jamaah haji Indonesia membawa barang bawaan secukupnya saja. Seperti pakaian, alat mandi, perlengkapan ibadah, dan obat.
Barang lain yang sekiranya tidak dibutuhkan sebaiknya dititipkan di tempat tinggal jamaah atau pada petugas sektor masing-masing.
Jamaah harus memahami hal-hal yang dilarang selama berihram. Ini penting agar pelaksanaan rangkaian ibadah jamaah sesuai ketentuan dalam manasik.
Segera bertanya dan berkonsultasi dengan Pembimbing Ibadah di Kloter masing-masing. Pastikan seluruh jamaah paham akan ketentuan larangan selama berihram,” tandas Wawan Djunaedi.
BACA JUGA : Menengok Fasilitas Wukuf di Arafah Bagi Calon Jamaah Haji Indonesia 2022
Wawan Djunaedi juga mengimbau agar jamaah menjauhkan diri dari perbuatan yang dapat mengurangi, menghilangkan pahala atau bahkan membatalkan ihram dalam bentuk apapun.
Demikian pesan penting yang disampaikan oleh pemerintah terhadap calon jamaah haji Indonesia jelang haji akbar 2022. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Sabtu, 27 April 2024 19:09 WIB
Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 18:04 WIB
Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Sabtu, 27 April 2024 17:45 WIB
Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Sabtu, 27 April 2024 17:16 WIB
Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Sabtu, 27 April 2024 16:58 WIB
Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Sabtu, 27 April 2024 16:45 WIB
Detik-detik Kecelakaan di Karangmojo Gunungkidul, Libatkan 2 Pemotor hingga Terpental

Detik-detik Kecelakaan di Karangmojo Gunungkidul, Libatkan 2 Pemotor hingga Terpental

Sabtu, 27 April 2024 16:44 WIB
Hasil Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Macan Putih ...

Hasil Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Macan Putih ...

Sabtu, 27 April 2024 16:18 WIB
Penemuan Mayat di Cibinong Bogor, Diduga Korban Tawuran

Penemuan Mayat di Cibinong Bogor, Diduga Korban Tawuran

Sabtu, 27 April 2024 16:00 WIB
Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 27-30 April 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 27-30 April 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Sabtu, 27 April 2024 15:44 WIB