Berita , Jabar

Kasus Pencurian Besi Rel Kereta Api di Cianjur Terungkap, Polisi Amankan 3 Orang Pelaku

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Kasus Pencurian Besi Rel Kereta Api di Cianjur Terungkap, Polisi Amankan 3 Orang Pelaku
Para pelaku kasus pencurian besi rel kereta api di Cianjur yang berhasil diamankan. (Foto: Instagrma/Polrescjr)
HARIANE – Kasus pencurian besi rel kereta api di Cianjur telah berhasil diungkap oleh pihak Kepolisian Resor Cianjur.
Informasi mengenai pengungkapan kasus pencurian besi rel kereta api di Cianjur ini diketahui dari konferensi pers yang diunggah dalam akun media sosial resmi milik Polres Cianjur.
Berikut informasi lengka mengenai pengungkapan kasus pencurian besi rel kereta api berdasarkan pada keterangan yang diunggah pada Selasa, 17 Mei 2022 oleh akun media sosial resmi milik Polres Cianjur tersebut.

Pengungkapan Kasus Pencurian Besi Rel Kereta Api di Cianjur

BACA JUGA : Sebuah Bus Rombongan Wisata di Bogor Diserang Kelompok Tak Dikenal, Seorang Terduga Pelaku Berhasil Ditangkap
Berdasarkan pada keterangan dalam unggahan tersebut, konferensi pers yang disampaikan oleh Kaolsek Cianjur, AKBP Doni Hermawan dapat diketahui waktu dan tempat peristiwa pencurian ini terjadi.
Peristiwa pencurian besi rel kereta api ini terjadi pada Rabu, 11 Mei 2022 sekitar pukul 01.00 WIB.
Adapun lokasi dari peristiwa pencurian ini yakni berada wilayah Stasiun Selajambe, Desa Selajambe, Kecamatan Sukaluyu, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Dari hasil penyelidikan, Personel Patroli Polsek Sukaluyu berhasil menangkap tiga orang pelaku yang berinisial SM, N dan H.
Dalam konferensi pers di Mapolres Cianjur yang diunggah pada akun media sosial resmi milik Polres Cianjur, Kapolres Cianjur juga menjelaskan mengenai modus yang dilakukan dari para pelaku pencurian tersebut.
Para pelaku melakukan aksinya pada malam hari dengan cara mengangkut batang besi dan bantalannya yang tersimpan di dekat stasiun tanpa ijin dari pihak PT KAI.
Sejumlah batang besi rel kereta api dan bantalannya yang dicuri tersebut kemudian diangkut dengan menggunakan kendaraan truk.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB