Berita , D.I Yogyakarta

Kebakaran di Jogja Hari ini 13 Juli 2023, Api Melahap Pemukiman Padat Penduduk

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Kebakaran di Jogja Hari ini
Terjadi peristiwa kebakaran di sekitar area Kepuh, Gondokusuman, Daerah Istimewa Yogyakarta. (Foto: Instagram/Merapi Uncover)

HARIANE - Video amatir milik warga merekam peristiwa terjadinya kebakaran di Jogja hari ini yang melahap pemukiman padat penduduk, Kamis 13 Juli 2023.

Kebakaran tersebut melanda bangunan milik warga yang berada di daerah Kepuh, Gondokusuman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Kejadian yang berlangsung sekitar pukul 12.30 WIB itu membuat masyarakat sekitar sempat panik dan berlarian keluar rumah.

Dalam warta video yang diunggah Merapi Uncover di Instagram, sejumlah warga juga sempat membantu pemadam kebakaran yang hendak menuju lokasi kejadian.

"Kebakaran min kepoh gondokusuman belakang toko elok gejayan," tulis Merapi Uncover dalam unggahan Instagramnya.

Kronologi dan Penyebab Kebakaran di Jogja Hari ini

Pemadam kebakaran kesulitan menuju ke titik api, dikarenakan area Kepuh merupakan area padat penduduk dan gang sempit yang penuh sesak dengan warga. (Foto: Instagram/Merapi Uncover)

Belum ada data resmi yang dikeluarkan pihak Pemadam Kebakaran terkait penyebab, serta kronologi pasti terjadinya kebakaran.

Namun, terlihat dari unggahan video api tersebut merambat di area dengan penduduk yang padat dan gang-gang sempit. Pemadam kebakaran juga nampak kesulitan akses menuju ke titik api.

Beberapa netizen juga berspekulasi, bahwa titik api berasal dari adanya konsleting arus listrik di salah satu rumah warga.

"Barengan waktunya sama di sukoharjo,ada kebakaran jg,,asap nya pekat banget," tulis akun Instagram @zizuka_wijaya.

"infonya konsleting listrik, sama diantara tabung gas ada yg nge charge," tulis akun Instagram @ristyelyza.

"Itu damkar semogaa bisa masuk ya...dn sgr tertangani,"tulis akun Instagram dhaniek_pradha.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025