Berita

Kebakaran Pasar Mobil di Kemayoran Jakarta Pusat, 33 Unit Dikerahkan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
kebakaran pasar mobil di Kemayoran Jakarta Pusat
Kebakaran pasar mobil di Kemayoran Jakarta Pusat 23 Januari 2024 menghanguskan bangunan ruko. (Foto: Instagram/humasjakfire)

HARIANE - Telah terjadi kebakaran pasar mobil di Kemayoran Jakarta Pusat pada Selasa malam, 23 Januari 2024.

Lalapan si jago merah yang terjadi semalam, pukul 22.30 WIB ini melanda ruko-ruko sparepart di Jalan Industri Raya No. 17, RW 10, Kel. Kemayoran, Kec. Kemayoran, Jakarta Pusat.

Akibatnya, puluhan unit damkar beserta ratusan personel segera diterjunkan ke lokasi kejadian untuk menaklukkan kobaran api yang besar.

Proses Pemadaman Kebakaran di Pasar Mobil di Kemayoran Jakarta Pusat 23 Januari 2024

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DKI Jakarta telah berhasil menyelesaikan adanya kasus kebakaran di Kemayoran.

Menurut informasi dari akun Instagram @humasjakfire beserta @merekam.jakarta dalam unggahanya, kebakaran melanda bangunan ruko-ruko sparepart.

"PASAR MOBIL KEMAYORAN TERBAKAR, API BERKOBAR BESAR," tulis akun merekam.jakarta pada keterangan postingannya.

Api berkobar besar lantaran banyaknya bahan yang mudah terbakar. Api terlihat membumbung tinggi ke atas bersamaan dengan asap hitam pekat yang menyelimuti bangunan.

Pengerahan awal 28 unit mobil dan 112 personil Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta untuk memadamkan api.

Operasi pemadaman mulai berlangsung pukul 22.29 WIB oleh para petugas damkar. Dilanjutkan dengan tahap pendinginan.

Tahap pendinginan dilakukan untuk menghilangkan asap panas agar api tidak kembali menyala dan melakukan perambatan.

Diketahui pengerahan akhir sebanyak 33 unit (28 unit Jakarta Pusat, 4 unit Jakarta Utara, dan 1 unit Dinas Gulkarmat) serta 132 personel dalam proses pemadaman pada kebakaran semalam.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB