Berita

Kecelakaan di Surabaya Hari Ini 31 Agustus 2023, Seorang Wanita Terkapar Tak Bergerak di Tengah Jalan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
kecelakaan di Surabaya hari ini
kecelakaan di Surabaya hari ini 31 Agustus 2023 yang mengakibatkan seorang wanita terkapar di tengah jalan dalam posisi tengkurap. (Ilustrasi: Freepik/wavebreakmedia-micro)

HARIANE - Seorang wanita tergeletak tak sadarkan diri dalam posisi tengkurang usai mengalami kecelakaan di Suabaya hari ini, Kamis 31 Agustus 2023.

Kecelakaan lalu lintas ini tepatnya terjadi di depan Ciputra World, Kota Surabaya, Jawa Timur pada malam ini sekitar pukul 19.15 WIB.

Warga sekitar ikut membantu mengamankan lokasi kejadian, dengan menjaga korban yang terkapar di tengah jalan sambil menunggu petugas medis tiba.

Kecelakaan di Surabaya Hari Ini 31 Agustus 2023 Menyebabkan Kemacetan

Kecelakaan di Surabaya hari ini
Korban terkapar tak bergerak dan ditolong oleh warga dengan dijaganya sembari menunggu petugas medis tiba. (Foto: Instagram/info_surabaya)

Dikutip dari salah satu akun Instgaram @info_surabaya, penyebab kecelakaan tersebut masih simpang siur dan belum diketahui secara runut kronologinya.

Namun, akibat kecelakaan yang terjadi, korban tak sadarkan diri di tengah jalan.

Hal ini menyebabkan kemacetan, serta kendaraan yang melintas harus memelankan laju kendaraannya.

Warga sekitar berinisiatif untuk memberi water barrier, untuk menjaga korban sebelum petugas medis tiba.

Diketahui sepanjang Jalan di TKP memiliki kontur yang tidak rata dan bergelombang sehingga membahayakan pengendara yang melintas.

"Sepanjang Jalan Mayjen memang aspalnya ga rata min, tolong diperhatikan, supaya gak ada korban lagi," ucap akun @writichsanti.

"2 hari lalu saya hampir kecelakaan tepat di TKP, untungnya bisa mengendalikan motor, di situ ada lubang dan ada tambalan yang tebel dan tinggi, bahaya banget," tambah akun @adeekalaksana.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025