Berita , Jateng

Kecelakaan Tunggal di Tambak Aji Semarang Hari Ini 22 Agustus 2023, Sebuah Truk Terguling dan Menyebabkan Kemacetan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan Tunggal di Tambak Aji Semarang Hari Ini 22 Agustus 2023, Sebuah Truk Terguling dan Menyebabkan Kemacetan
Kecelakaan tunggal di Tambak Aji Semarang pada hari ini 22 Agustus 2023 yang melibatkan sebuah truk yang terguling dan menimbulkan kemacetan. (Foto: Instagram/kejadiansmg)

HARIANE - Sebuah truk kontainer besar mengalami kecelakaan tunggal di Tambak Aji Semarang pada pagi ini, Selasa, 22 Agustus 2023.

Kecelakaan di Semarang hari ini tersebut melibatkan satu unit truk kontainer yang terguling ke sisi kiri dan menimbulkan kemacetan di sepanjang jalan.

Perisitiwa kecelakaan hari ini tepatnya terjadi di Tambak Aji KW arah kawasan Wijaya Kusuma sekitar pukul 06.35 WIB. 

Akibat Kecelakaan Tunggal di Tambak Aji Semarang 22 Agustus 2023

Kecelakaan Tunggal di Tambak Aji Semarang Hari Ini 22 Agustus 2023, Sebuah Truk Terguling dan Menyebabkan Kemacetan
Kondisi lalu lintas yang tersendat hingga padat merayap akibat truk yang terguling tadi pagi. (Foto: Instagram/kejadian smg)

Akun Instagram @ajie.by menginformasikan soal kecelakaan tunggal di Tambak Aji Semarang pagi tadi.

Berdasarkan video yang telah disebarkan, terlihat sebuah truk kontainer besar terguling ke sebelah kiri dengan posisi badan truk melawan arah. Truk tersebut membawa muatan, namun tidak diketahui muatan apa yang dibawanya itu.

Tidak diketahui bagaimana kronologi dari kejadian tersebut hingga membuat truk terguling dengan posisi melawan arah.

Namun diduga penyebab kecelakaan hari ini karena truk sedang melaju dengan kecepatan tinggi hingga terguling dan memutar, membuat badan truk menjadi tergulung dalam posisi melawan arah.

Akibat kecelakaan di Semarang hari ini, badan truk menghalangi ruas jalan di sana hingga akhirnya terjadilah kemacetan panjang. Truk belum dilakukan evakuasi selama beberapa waktu, membuat kemacetan di pagi hari ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Jumat, 17 Mei 2024 15:26 WIB
Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Jumat, 17 Mei 2024 09:53 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB