Berita

Kehabisan BBM di Perjalanan Mudik Lebaran 2022? Begini Solusi yang Diberikan oleh Polresta Bandung

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Kehabisan BBM di Perjalanan Mudik Lebaran 2022? Begini Solusi yang Diberikan oleh Polresta Bandung
Solusi bagi masyarakat yang kehabisan BBM di perjalanan mudik Lebaran 2022. (Foto: Instagram/Humas Polda Jabar)
Terdapat empat unit kendaraan yang akan digunakan untuk melaksanakan program pom mini mobile ini, yang akan tersedia di dua Pos Polisi Polresta Bandung.
“Kami siapkan empat unit, sedangkan untuk peletakannya itu untuk arus mudik kami prioritaskan ada di Nagreg di pos Cikaledong, sedangkan pada arus balik kita prioritaskan ada di Pos Terpadu Cileunyi,” terangnya.
BACA JUGA : Cara Cek Kondisi Mobil Sebelum Mudik Agar Aman, Nyaman dan Selamat Sampai Tujuan
Lebih lanjut, Kasat Lantas Polresta Bandung mengimbau kepada seluruh masyarakat yang sedang di perjalanan mudik kemudian kesulitan menemukan SPBU dapat mengikuti program ini.
Caranya cukup mudah, yaitu hanya dengan menghubungi hotline kepolisian lewat saluran telepon di nomor 110.
“Bagi anda yang kehabisan bensin silahkan telepon ke hotline kepolisian untuk mengetahui posisinya ada dimana dan kami langsung menuju ke sasaran lokasi masyarakat tersebut yang kehabisan bensin,” pungkasnya.
Demikian informasi mengenai pom mini mobile dari Polresta Bandung yang bertujuan untuk membantu masyarakat yang kehabisan BBM di perjalanan mudik Lebaran 2022 agar bisa mengisi BBM di SPBU terdekat. ****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB