Ekbis

Keuntungan dan Risiko Investasi Saham: Pahami Sebelum Mulai Menanam Modal

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
Keuntungan dan Risiko Investasi Saham
Semakin besar risiko yang diambil oleh seorang investor, semakin besar potensi hasilnya.  (Ilustrasi : Unsplash/ Adam Nowakowski)

Perlu dicatat, tidak ada jaminan jika nilai saham yang telah dibeli akan selalu naik. Jika tidak cermat, investor memiliki resiko kehilangan sebagian atau seluruh modal yang diinvestasikan.

3. Ketidakpastian Pasar 

Faktor ekonomi, politik, atau perubahan industri dapat mempengaruhi kinerja saham secara keseluruhan.

Sebagai contoh adalah jatuhnya harga saham Apple baru-baru ini karena adanya laranga  penggunaan Iphone oleh pemerintah china bagi para pegawainya.

Hal-hal yang bersifat geopolitik seperti ini harus dipahami dengan baik oleh investor pemula yang ingin memulai berinvestasi saham.

Pertimbangan Sebelum Berinvestasi Saham

Selain memahami peta konflik (geopolitik), dan pertumbuhan ekonomi global, berikut hal yang harus dipertimbangkan sebelum memutuskan untuk berinvestasi saham:

1. Tujuan Investasi

Tentukan tujuan investasi. Apakah ingin pertumbuhan modal jangka panjang, pendapatan pasif, atau kombinasi keduanya?

2. Risiko Toleransi

Evaluasi sejauh mana kesiapan menghadapi risiko. Pasalnya, saham memiliki volatilitas yang tinggi sehingga menuntut investor merasa nyaman dengan fluktuasi harga.

3. Pengetahuan dan Riset

Ads Banner

BERITA TERKINI

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025