Berita , Pilihan Editor

KH Ali Yafie Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Wakil Presiden: Beliau Sosok Senior yang Baik

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
KH Ali Yafie Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Wakil Presiden: Beliau Sosok Senior yang Baik
Prof KH Ali Yafie meninggal dunia di usia 93 tahun pada Sabtu, 25 Februari 2023. (Foto: Instagram/kyai_marufamin)
HARIANE - Kabar duka datang dari Majelis Ulama Indonesia (MUI), Ketua Umum MUI periode 1990-2000 yakni Prof KH Ali Yafie meninggal dunia.
Prof KH Ali Yafie meninggal dunia pada Sabtu, 25 Februari 2023 pukul 22.13 WIB.
Ketua Umum MUI periode 1990-2000 Prof KH Ali Yafie meninggal dunia setelah berjuang melawan sakit yang dideritanya.

KH Ali Yafie Meninggal Dunia, Wakil Presiden Ungkap Hal Ini

BACA JUGA : Ramalan Zodiak Senin 27 Februari 2023 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces
Prof KH Ali Yafie merupakan salah satu tokoh ulama yang terkemuka di Indonesia.
Selain pernah menjabat menjadi Ketua Umum MUI periode 1990-2000, KH Ali Yafie juga pernah menjabat sebagai Rais Aam PB NU 1991-1992.
Mantan Ketua Umum MUI ini dinyatakan meninggal dunia pada Sabtu, 25 Februari 2023 pukul 22.13 WIB akibat sakit.
Sebelumnya, Kiai Ali Yafie telah dirawat karena menderita sakit di Rumah Sakit Premiere Bintaro, Tangerang Selatan.
Wakil Presiden RI Prof KH Ma'ruf Amin yang juga menjabat sebagai Ketua Dewan Pertimbangan MUI sebelumnya telah menyempatkan diri untuk menjenguk Mantan Ketua Umum MUI tersebut saat masih menjalani perawatan.
Dilansir dari MUI, Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin yang menjenguk Kiai Ali Yafie pada kamis, 16 Februari 2023 lalu, mengungkapkan bahwa Ali Yafie merupakan senior yang menjadi panutannya.
prof kh ali yafie
Potret saat Wapres jenguk Prof KH Ali Yafie. (Foto: Instagram/kyai_marufamin)
"Beliau adalah senior saya yang baik." ungkap Prof KH Ma'ruf Amin.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB