Berita , Headline

Klarifikasi LTMPT Terkait Kebocoran Soal UTBK 2022: Sanksi Tegas untuk Setiap Kecurangan

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
Klarifikasi LTMPT Terkait Kebocoran Soal UTBK 2022: Sanksi Tegas untuk Setiap Kecurangan
Klarifikasi LTMPT Terkait Kebocoran Soal UTBK 2022: Sanksi Tegas untuk Setiap Kecurangan
HARIANE – Klarifikasi LTMPT terkait kebocoran soal UTBK 2022 akhirnya muncul pasca kisruh pelaksanaan ujian masuk perguruan tinggi negeri beberapa waktu terakhir.
Klarifikasi LTMPT terkait kebocoran soal UTBK 2022 tertuang dalam surat edaran yang diunggah di laman resmi LTMPT dan media sosial LTMPT pada Senin, 20 Juni 2022.
Dalam klarifikasi LTMPT terkait kebocoran soal UTBK 2022, pihak LTMPT menegaskan sejumlah hal terkait isu dan informasi tidak sedap tentang soal pada UTBK-SBMPTN 2022.

Terdapat tiga poin penting klarifikasi LTMPT terkait kebocoran soal UTBK 2022:

BACA JUGA :
Geger! Diduga Daftar Joki UTBK 2022 dalam File Gdrive, Berikut Keterangan Pusat UTBK Terkait dan Pihak LTMPT
1. LTMPT menegaskan sama sekali tidak terjadi kebocoran soal selama pelaksanaan UTBK-SBMPTN baik Gelombang 1 maupun Gelombang 2. Hal ini disebabkan LTMPT telah merencanakan soal UTBK-SBMPTN berbeda untuk setiap sesi.
2. LTMPT memastikan terkait beredarnya foto-foto soal UTBK-SBMPTN 2022 di media sosial tidak berpengaruh terhadap keakuratan penilaian hasil UTBK sebagai bahan seleksi jalur SBMPTN 2022.
3. LTMPT menegaskan bahwa peserta yang terbukti melakukan kecurangan pasti akan diberi sanksi tegas. 
Mengenai berbagai dugaan kecurangan saat proses pelaksanaan UTBK-SBMPTN 2022 baik yang bersumber dari Berita Acara Pelaksanaan Ujian (BAPU), laporan masyarakat dan analisis kecurangan, LTMPT melakukan proses pemeriksaan terhadap bukti-bukti yang tersedia.
Pihak LTMPT juga menyebutkan peserta dan oknum yang terlibat dalam kecurangan akan dituntut dan diberi sanksi sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, baik sanksi administrasi maupun pidana.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Banyak Tumpukan Sampah Liar di Jalan Ringroad Selatan, Begini Kata DLH Bantul

Banyak Tumpukan Sampah Liar di Jalan Ringroad Selatan, Begini Kata DLH Bantul

Kamis, 15 Mei 2025
Polres Bantul Periksa 8 Saksi di Kasus Duel Maut Tewaskan Pelajar Bersajam di ...

Polres Bantul Periksa 8 Saksi di Kasus Duel Maut Tewaskan Pelajar Bersajam di ...

Kamis, 15 Mei 2025
Penjualan Lesu, Pedagang Sapi Hewan Kurban Enggan Simpan Stok Terlalu Banyak

Penjualan Lesu, Pedagang Sapi Hewan Kurban Enggan Simpan Stok Terlalu Banyak

Kamis, 15 Mei 2025
Terima Tawaran Pindah ke Eks Menara Coffee, Warga TKP ABA Sampaikan Sejumlah Permohonan ...

Terima Tawaran Pindah ke Eks Menara Coffee, Warga TKP ABA Sampaikan Sejumlah Permohonan ...

Kamis, 15 Mei 2025
Emosional, Wali Kota Yogyakarta Terharu Dengarkan Keluh Kesah Penghuni TKP Abu Bakar Ali

Emosional, Wali Kota Yogyakarta Terharu Dengarkan Keluh Kesah Penghuni TKP Abu Bakar Ali

Kamis, 15 Mei 2025
Gunungkidul Butuh Ribuan Unit PJU, Ini Skema yang Digagas Pemerintah

Gunungkidul Butuh Ribuan Unit PJU, Ini Skema yang Digagas Pemerintah

Kamis, 15 Mei 2025
Hajar dan Peras Sopir Truk di Terboyo Semarang, 2 Preman Ditangkap

Hajar dan Peras Sopir Truk di Terboyo Semarang, 2 Preman Ditangkap

Kamis, 15 Mei 2025
Jelang Iduladha, Pandai Besi di Pandak Bantul Masih Sepi Pesanan

Jelang Iduladha, Pandai Besi di Pandak Bantul Masih Sepi Pesanan

Kamis, 15 Mei 2025
Catat! Ini Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 16 Mei 2025 ke Madinah

Catat! Ini Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 16 Mei 2025 ke Madinah

Kamis, 15 Mei 2025
100 Slop Rokok Jemaah Haji Disita Bea Cukai Arab Saudi, Begini Kronologinya

100 Slop Rokok Jemaah Haji Disita Bea Cukai Arab Saudi, Begini Kronologinya

Kamis, 15 Mei 2025