Berita , Pilihan Editor

Kurs Rupiah Terhadap Dolar Melemah, Ternyata Ini Penyebabnya

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Kurs Rupiah Terhadap Dolar Melemah, Ternyata Ini Penyebabnya
Kurs Rupiah Terhadap Dolar Melemah, Ternyata Ini Penyebabnya
HARIANE – Kurs Rupiah terhadap Dolar melemah diduga karena kenaikan inflasi. Berikut ini kiat-kiat yang bisa dilakukan agar bisa bertahan selama terjadi inflasi.
Saat ini kurs Rupiah terhadap Dolar melemah sebesar 0,08% jika dibandingkan dengan penutupan pasar spot sebelumnya.
Kurs Rupiah terhadap Dolar melemah dalam perdagangan hari Senin, 11 April 2022 pada pukul 10.00 WIB.
Banyak yang mengatakan, melemahnya nilai tukar Rupiah terhadap Dolar karena terjadinya inflasi di Indonesia.

Penyebab Kurs Rupiah Terhadap Dolar Melemah

Dikutip dari PMJ News, nilai tukar rupiah terhadap Dolar AS di pasar spot melemah yang awalnya senilai Rp 14.361 per Dolar AS, kini naik menjadi Rp 14.386 per Dolar AS.
Menurut kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR), pada hari Jumat, 8 April 2022, nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS berada di angka Rp 14.365 per Dolar AS. Padahal sehari sebelumnya, nilai tukar Rupiah berada di angka Rp 14.359 per Dolar AS.
BACA JUGA : Jadwal Pemilu 2024 Sudah Ditetapkan, Berikut Pernyataan Tegas Jokowi Memastikan Tidak Akan Ada Penundaan
Ariston Tjendra seorang analis pasar uang mengungkapkan bahwasannya nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS hari ini berpotensi tertekan.
Menurutnya kurs Rupiah terhadap Dolar melemah disebabkan oleh kekhawatiran pasar terhadap kenaikan inflasi akibat dari invasi yang dilakukan Negara Rusia terhadap Ukraina.
Kenaikan inflasi yang tinggi bisa menahan masyarakat untuk melakukan pembelian dan menurunkan tingkat konsumsi. Akibatnya pertumbuhan ekonomi menjadi tertekan,” jelas Ariston Tjendra.
Sebagai tambahan, ekspektasi kebijakan pengetatan moneter Amerika Serikat yang agresif dinilai mampu memberikan tekanan untuk Rupiah sehingga nilainya melemah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Rabu, 24 April 2024 18:58 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 25 April 2024, Berdampak Terhadap 1 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 25 April 2024, Berdampak Terhadap 1 ULP

Rabu, 24 April 2024 17:07 WIB
Pesan Jokowi Setelah Penetapan Prabowo Gibran Sebagai Presiden dan Wakil Presiden Terpilih

Pesan Jokowi Setelah Penetapan Prabowo Gibran Sebagai Presiden dan Wakil Presiden Terpilih

Rabu, 24 April 2024 16:46 WIB
Pidato Prabowo saat Penetapan Presiden di KPU : Mas Anies Saya Tahu Senyuman ...

Pidato Prabowo saat Penetapan Presiden di KPU : Mas Anies Saya Tahu Senyuman ...

Rabu, 24 April 2024 15:37 WIB
Menuju Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Mulai Proses Pembentukan Panwascam

Menuju Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Mulai Proses Pembentukan Panwascam

Rabu, 24 April 2024 13:09 WIB
Kejati DIY Eksekusi Pidana Denda Uang Tunai Sebesar 12 Miliar dari Kasus Terpidana ...

Kejati DIY Eksekusi Pidana Denda Uang Tunai Sebesar 12 Miliar dari Kasus Terpidana ...

Rabu, 24 April 2024 13:04 WIB
Sosialisasikan Program Padat Karya, Disnakertrans Bantul Minta Masyarakat Taat Aturan

Sosialisasikan Program Padat Karya, Disnakertrans Bantul Minta Masyarakat Taat Aturan

Rabu, 24 April 2024 10:25 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 24 April 2024 Turun Rp 5.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 24 April 2024 Turun Rp 5.000 per ...

Rabu, 24 April 2024 09:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 24 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 24 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 24 April 2024 09:39 WIB
Jadwal SIM Keliling Bogor April 2024, Kini Hadir hingga Minggu

Jadwal SIM Keliling Bogor April 2024, Kini Hadir hingga Minggu

Rabu, 24 April 2024 09:33 WIB