Berita , Jatim , Artikel , Pilihan Editor

Jangan Lewatkan, Rangkaian Event HUT Kota Surabaya ke 729, Apa Saja?

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Jangan Lewatkan, Rangkaian Event HUT Kota Surabaya ke 729, Apa Saja?
Rangkaian event HUT Kota Surabaya ke 729, siap dinikmati oleh warga Surabaya. (Foto: Instagram/surabaya)
HARIANE – Rangkaian event HUT Kota Surabaya ke 729, siap dikunjungi sepanjang bulan Mei hingga Juni 2022.

Rangkaian event HUT Kota Surabaya ke 729, disiapkan Pemkot Surabaya untuk dilaksanakan sejak 1 Mei hingga 5 Juni 2022.

Rangkaian event HUT Kota Surabaya ke 729, tentunya dimeriahkan dengan event yang besar dan menarik, mulai dari beragam tempat shopping hingga pertandingan sepak bola yang mempertemukan Surabaya Vs Persis Solo pada 22 Mei 2022.
Seperti yang dinyatakan oleh Kepala Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olah Raga serta Pariwisata (DKKORP) Surabaya, Wiwiek Widyati dalam website surabaya.go.id, bahwa serangkaian kegiatan serta festival menarik digelar sepanjang Mei 2022, dengan acara pertama pada awal bulan Mei yakni Surabaya Shopping Festival.
BACA JUGA : Gelar Surabaya 729 Game Persebaya Vs Persis Solo di Perayaan HUT Surabaya, Catat Tanggal Mainnya

Rangkaian Event HUT Kota Surabaya ke 729

1. Surabaya Shopping Festival

Dilansir dalam akun Instagram @surabaya, memberikan informasi melalui postingannya, terkait Shopping Festival diadakan mulai 1-31 Mei 2022, yang menyediakan diskon up to 70% di pusat-pusat perbelanjaan Kota Surabaya.
Acara ini digelar di pusat perbelanjaan di Kota Surabaya, adanya acara tersebut berkat kerjasama pemkot dengan Asosiasi Persatuan Pusat Belanja Indonesia (APPBI). Event ini diikuti oleh 39 mall di Surabaya,” ujar Wiwiek.

2. Kejuaraan Futsal Piala Wali Kota Club U-19

Rangkaian event HUT Kota Surabaya ke 729, diadakan pula acara kejuaraan futsal piala Wali Kota club U-19, pada tanggal 11 hingga 15 Mei 2022 pukul 09.00 – 20.00 WIB, yang akan digelar di Gelora Bung Tomo.
Pada acara tersebut Pemkot Surabaya dengan Asosiasi Futsal Kota Surabaya serta KONI Surabaya tersebut, diikuti oleh sekitar 33 tim futsal putera Kota Surabaya.

3. Balap Sepeda Piala Wali Kota Suroboyo Race 2022

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB