Berita , Jabodetabek
Lokasi Parkir saat Misa Agung Paus Fransiskus di GBK, Ada 9 Titik untuk Mobil dan Motor
HARIANE – Polda Metro Jaya menyiapkan 9 lokasi parkir saat Misa Agung Paus Fransiskus di Stadion GBK pada Kamis, 5 September 2024.
Total ada sembilan kantong parkir sekitar Stadion Gelora Bung Karno yang bisa digunakan untuk kendaraan pribadi dan motor.
Yang perlu diketahui, kapasitas kantong parkir di masing-masing tempat terbatas. Berikut informasi selengkapnya.
9 Lokasi Parkir saat Misa Agung Paus Fransiskus di GBK
Berikut ini adalah sembilan lokasi parkir saat Misa Agung Paus Fransiskus di sekitar GBK yang diunggah oleh Ditlantas Polda Metro Jaya :
1. Parkir Plaza Tenggara, dengan kapasitas kendaraan R4 = 150 unit dan sepeda motor = 174 unit.
2. Parkir Istora, dengan kapasitas kendaraan R4 = 257 unit dan sepeda motor 1.000 unit.
3. Parkir Elevated Sisi Selatan, dengan kapasitas kendaraan R4 = 400 unit dan sepeda motor = 1.500 unit.
4. Parkir Elevated Sisi Utara, dengan kapasitas kendaraan R4 = 400 dan sepeda motor = 1.500 unit.
5. Parkir Akuatik, dengan kapasitas kendaraan R4 = 175 unit dan sepeda motor 250 unit.
6. Lapangan ABC, dengan kapasitas kendaraan R4 = 50 unit dan sepeda motor = 1.305 unit.
7. Parkir Stadion Madya, dengan kapasitas kendaraan R4 = 100 unit dan sepeda motor = 500 unit.