Kesehatan

Mengenal Kateter Urine yang Sedang Viral di Medsos Gegara Konten TikTok Mahasiswa Keperawatan

profile picture Melania Citra Pertiwi
Melania Citra Pertiwi
Mengenal Kateter Urine yang Sedang Viral di Medsos Gegara Konten TikTok Mahasiswa Keperawatan
Mengenal Kateter Urine yang Sedang Viral di Medsos Gegara Konten TikTok Mahasiswa Keperawatan
HARIANE – Mengenal kateter urine yang membuat heboh warganet pasalnya seorang mahasiswa keperawatan mengunggah aktivitasnya memasang kateter urine kepada seorang pasien tanpa adanya persetujuan. Perilakunya ini langsung diserang warganet dan menganggap wanita ini tidak memperhatikan kode etiknya sebagai seorang perawat.
Banyak orang yang belum mengetahui dan mengenal kateter urine yang viral tersebut. Pada laman ini akan membahas secara lengkap mengenai kateter urine yang digunakan oleh mahasiswi keperawatan tersebut.

Mengenal kateter urine yang banyak dibicarakan orang, kateter urine merupakan alat bantuan untuk mempermudah keluarnya dan mengumpulkan urine.

Dilansir laman Healthline, pengertian kateter urine adalah tabung berongga yang berguna untuk mengumpulkan urine dari kandung kemih menuju kantong drainase. Kateter urine ini memiliki berbagai variasi ukuran dan jenis.
Bahan-bahan kateter urine yang biasa ada dipasaran yaitu seperti karet, plastik, dan silikon. Kateter urine ini diperlukan bagi orang yang tidak bisa mengeluarkan urine dari kandung kemih,
BACA JUGA : Fakta Terbaru Kasus Nakes Melecehkan Pasien Pria, Ternyata Bukan Tenaga Kesehatan!
Jika urine pada kandung kemih tidak dapat dikosongkan maka akan terjadi penumpukan urine dan menyebabkan tekanan pada ginjal. Peristiwa ini akan menyebabkan gagal ginjal dapat membahayakan dan merusak permanen ginjal.
Mengenal kateter urine, kateter urine ini digunakan hingga orang tersebut dapat kembali mampu untuk membuang air kecil sendiri yang biasanya digunakan dalam waktu singkat namun bagi orang tua dan mengalami penyakit parah memerlukan kateter urine dengan waktu lebih lama.

Kondisi yang Diharuskan Menggunakan Kateter Urine

Dokter akan merekomendasikan pasien untuk menggunakan kateter urine jika orang tersebut memiliki kondisi yang tidak dapar mengontrol diri saat buang air kecil, mengalami inkontinensia urine, dan retensi urine.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025