Kesehatan , Artikel , Pilihan Editor

Mengenal Penyakit Thalasemia, Kelainan Darah yang Membuat Penderitanya Transfusi Darah Seumur Hidup

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Mengenal Penyakit Thalasemia, Kelainan Darah yang Membuat Penderitanya Transfusi Darah Seumur Hidup
Mengenal Penyakit Thalasemia, Kelainan Darah yang Membuat Penderitanya Transfusi Darah Seumur Hidup
HARIANE – Pernahkah Anda mendengar tentang penyakit Thalasemia sebelumnya? Thalasemia adalah penyakit akibat kelainan genetik.
Penyakit Thalasemia juga tergolong penyakit yang langka dan hingga kini belum ada obat yang bisa sembuhkan penyakit tersebut.
Meskipun penyakit Thalasemia memiliki jumlah penderita yang sedikit, namun ada baiknya ketahui apa saja gejala penyakit kelainan genetik yang satu ini.

Apa Itu Penyakit Thalasemia?

Beberapa waktu lalu terdapat sebuah video yang viral di TikTok tentang sepasang kekasih yang memutuskan untuk berpisah karena keduanya mengidap Thalasemia minor.
Mereka memutuskan untuk berpisah setelah pacaran selama beberapa tahun. Menurut mereka perpisahan tersebut adalah keputusan terbaik karena jika memaksakan bersama maka ada kemungkinan anak mereka mengidap Thalasemia mayor.
Viralnya video tersebut tentu saja membuat netizen bertanya-tanya apa itu penyakit Thalasemia dan seberapa bahayakah penyakit satu ini.
BACA JUGA : Informasi Seputar Penyakit Glioblastoma, Penyakit Berbahaya yang Membuat Tom Parker Meninggal Dunia
Dilansir dari kanal Youtube DR. CICI, Thalasemia adalah penyakit genetik yang menyebabkan darah rusak secara terus menerus.
Kerusakan darah yang dialami pasien juga terjadi secara periodik, maksudnya bisa terjadi selama satu bulan atau bahkan 6 bulan penuh. Biasanya pasien Thalasemia juga akan mengalami pembesaran hati serta limpa.
Pada pasien Thalasemia, mereka memiliki jumlah Hemoglobin yang kurang sehingga akan mengalami Anemia secara terus menerus.
Perlu diketahui Hemoglobin memiliki peranan penting dalam tubuh, yaitu mengantarkan oksigen ke seluruh tubuh serta berbagai mineral serta protein.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 29 April 2024, Melanda ULP Berikut

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 29 April 2024, Melanda ULP Berikut

Senin, 29 April 2024 04:54 WIB
UNY Akan Kembangkan Kalurahan Guwosari Usai Gelar Bakti Sosial Dies Natalis ke-60

UNY Akan Kembangkan Kalurahan Guwosari Usai Gelar Bakti Sosial Dies Natalis ke-60

Senin, 29 April 2024 01:56 WIB
Gelar Razia Kos Mesum di Jepara, Polisi Amankan 6 Orang

Gelar Razia Kos Mesum di Jepara, Polisi Amankan 6 Orang

Senin, 29 April 2024 01:44 WIB
Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Minggu, 28 April 2024 21:39 WIB
Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Minggu, 28 April 2024 21:03 WIB
Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Minggu, 28 April 2024 20:15 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Minggu, 28 April 2024 20:11 WIB
Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Minggu, 28 April 2024 19:40 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Minggu, 28 April 2024 18:36 WIB
Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Minggu, 28 April 2024 18:35 WIB