Pasangan Reza Arap dan Wendy Walters Dilanda Isu Perselingkuhan, Begini Momen Sakral Pernikahan Mereka
“Apa iya ada alasan yang cukup menjustifikasi perselingkuhann di saat perempuan udah berusaha jadi istri yang baik, diem di rumah dan ga macem-macem?Apa iya cape hati bisa sembuh dengan f*ck around? Bukannya kunci hubungan itu komunikasi? Bukan f*ck around?” tulis Wendy.Meskipun tulisan tersebut merupakan balasan dari cuitan seseorang di Twitter, namun netizen percaya kalau hubungan pernikahan Wendy sedang diujung tanduk.Sayangnya, baik Reza Arap maupun Wendy Walters belum memberikan penjelasan apapun terkait isu orang ketiga tersebut.
Perlu diketahui, pasangan Arap dan Wendy sebenarnya telah melangsungkan pernikahan pada 21 Februari 2021.Upacara pernikahan Reza Arap dan Wendy Walters digelar secara tertutup. Hanya keluarga dan kerabat dekat saja yang diundang dalam acara tersebut.Momen upacara pernikahan Reza Arap dan Wendy Walters yang digelar secara private. (Instagram/ybrap)Momen resepsi pernikahan Arap dan Wendy. (Instagram/Wendy walters)Dalam acara pernikahan yang bernuansa serba putih tersebut, terlihat Reza Arap sempat menitikkan air mata ketika melihat Wendy mengenakan gaun pernikahan.Usai menggelar upacara pernikahan Budha, malam harinya Wendy dan Arap menggelar resepsi di sebuah lokasi yang berada di Bali.Demikian kabar terkait retaknya hubungan pernikahan Reza Arap dan Wendy Walters yang banyak dibicarakan di Twitter. ****