Gaya Hidup

MotoGP Mandalika Oktober 2023, Berikut Jadwal dan Pembalap yang Bakal Bermain

profile picture Nadhirah
Nadhirah
MotoGP Mandalika Oktober 2023
Berikut jadwal MotoGP Mandalika Oktober 2023 dan nama pembalap yang sudah tiba di Lombok. (Foto: YouTube/ MotoGP)

HARIANE - Pertandingan MotoGP Mandalika Oktober 2023 akan dilaksanakan pada 13-15 Oktober 2023.

MotoGP pun sudah memberikan jadwal MotoGP Mandalika 2023 lengkap dari hari pertama sampai terakhir.

Selain itu, pada 10 Oktober 2023 malam, MotoGP pun memberitahukan siapa saja pembalap MotoGP Indonesia 2023 yang sudah tiba di Lombok.

Berikut informasi lengkap mengenai jadwal dan nama pembalap yang bakal bermain.

MotoGP Mandalika Oktober 2023

Dilansir dari akun Instagram resminya, ajang PERTAMINA GRAND PRIX of INDONESIA akan dilaksanakan pada 13-15 Oktober 2023.

Sedangkan lokasinya yakni di Pertamina Mandalika International Circuit, Kuta, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.

Lalu, pada 10 Oktober 2023 malam, MotoGP juga sudah membagikan nama-nama pembalap yang sudah tiba di Lombok.

Nama-namanya yakni Marc Marquez, Aleix Espargaró, Álex Rins, Jorge Martin, dan Takaaki Nakagami.

MotoGP Mandalika Oktober 2023
Salah satu pembalap MotoGP Mandalika Oktober 2023
yang sudah tiba di Lombok.
(Foto: Instagram/ marcmarquez93)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025