Berita

Mudik Gratis Kereta Api 2023 Jakarta – Jateng : Cara Daftar, Syarat dan Tanggal Keberangkatan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
mudik gratis kereta api 2023
Syarat dan ketentuan mudik gratis kereta api 2023 Jakarta – Jateng. (Pexels/Putra Kusuma)

HARIANE – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyediakan bantuan berupa mudik gratis kereta api 2023 jurusan Jakarta – Jateng.

Mudik menjadi salah satu tradisi yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia setiap tahunnya saat momen lebaran tiba.

Tak heran jika banyak masyarakat yang mulai merencanakan mudik sejak beberapa minggu sebelumnya dengan cara mencari info harga tiket transportasi umum yang tersedia.

Bagi warga Jateng yang merantau di Jakarta tak perlu khawatir dengan tiket mudik, karena Ganjar Pranowo memberikan bantuan berupa mudik gratis 2023 dengan menggunakan armada kereta api.

Apa saja syarat dan ketentuan agar bisa mudik gratis 2023 tujuan Jakarta – Jateng tersebut? Berikut penjelasan selengkapnya.

Syarat dan Ketentuan Mudik Gratis Kereta Api 2023 Jurusan Jakarta – Jateng

Minggu, 26 Maret 2023 Ganjar Pranowo melalui akun Instagram resminya mengumumkan adanya bantuan berupa mudik gratis kereta api 2023 untuk warga Jateng yang merantau di Jakarta.

Untuk bisa mendapatkan bantuan tersebut, calon pemudik wajib memenuhi syarat berikut ini :

1.       KTP Jawa Tengah atau kelahiran Jawa Tengah.

2.       Pendaftaran dalam satu keluarga maksimal empat orang.

Pendaftaran mudik gratis 2023 dengan menggunakan kereta api tujuan Jakarta – Jawa tengah tersebut dilakukan secara online.

Caranya yaitu dengan mengunjungi situs pedamateng.penghubung.jatengprov.go.id/swa. Pendaftaran akan dimulai pada Senin, 27 Maret 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025