Gaya Hidup , Teknologi
Oppo Find N2 Flip VS Samsung Z Flip 4, Sama-sama Smartphone Lipat Mana yang Lebih Unggul?
Ukuran layar Oppo Find N2 Flip lebih besar dari Samsung Z Flip 4. Layar depan smartphone lipat Oppo berukuran 6.8 inchi dengan cover screen berukuran 3.26 inchi.
Resolusi main screen Oppo adalah FHD+ (2520 X 1080) dengan refresh rate 120 Hz dan secondary screen-nya 720 X 382 dengan refresh rate minimal 30 Hz sampai 60 Hz.
3. Baterai
Baterai ponsel ini berkapasitas 4300 mAh yang sudah support fast charging.
4. Kamera
Kamera utama Oppo Find N2 Flip ini berukuran 50 MP + 8 MP Ultra-Wide Angle Camera. Sedangkan bagian depannya berukuran 32 MP.
5. Penyimpanan
RAM dan ROM ponsel ini hanya tersedia satu pilihan yakni 8 GB + 256 GB.
6. Fitur Tambahan
Fitur tambahan yang ada dalam gadget ini yaitu fingerprint, facial recognation, bluetooth, earphone jack, support USB OTG, NFC (di wilayah tertentu), serta berbagai sensor seperti berikut.
1) Color temperature sensor
2) Geomagnetic sensor