Berita , Jatim

Obat Rindu! Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya Akan Diselenggarakan Hingga 30 September 2022

profile picture Hanna
Hanna
Obat Rindu! Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya Akan Diselenggarakan Hingga 30 September 2022
Obat Rindu! Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya Akan Diselenggarakan Hingga 30 September 2022
HARIANE - Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya kini sedang digelar Pemkot melalui Dinas Kebudayaan, Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Surabaya.
Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya ini tepatnya diselenggarakan di Basement Alun-Alun Surabaya mulai pukul 09.00 - 21.00 WIB hingga 30 September 2022.
Berikut informasi selengkapnya seputar Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Akhirnya, Surabaya Great Expo 2022 Kembali Digelar Pada 24-28 Agustus

Pameran Nostalgia Srimulat di Surabaya

Pameran Nostalgia Srimulat diselenggarakan untuk mengobati kerinduan terhadap grup lawak legendaris yang selalu menghibur warga Surabaya.
Pameran tersebut juga ditujukan untuk mengingatkan kembali pada masa kejayaan Srimulat yang ada di Kota Surabaya sejak tahun 1961.
Di mana pelaksanaan pameran tersebut pun mendapat antusias yang besar terlihat dari banyaknya pengunjung yang berdatangan. 
Mulai dari kalangan pelajar, mahasiswa, akademisi, serta masyarakat umum yang merindukan suasana pementasan Srimulat.
Adapun dalam pameran tersebut pengunjung akan disuguhkan dengan berbagai pertunjukan, yakni: 

Museum Gubug Wayang Kota Mojokerto

Pemkot Surabaya bersama Srimulat menggandeng Museum Gubug Wayang Kota Mojokerto, untuk menghadirkan sejumlah wayang golek yang menampilkan wajah dari personel Srimulat. 

Pertunjukan Grup Lawak Legendaris Srimulat

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Sabtu, 04 Mei 2024 22:01 WIB
Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Sabtu, 04 Mei 2024 21:48 WIB
Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 21:29 WIB
Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Sabtu, 04 Mei 2024 21:22 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Kemenangan Penting Tim Macan ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Kemenangan Penting Tim Macan ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:53 WIB
Samakan Kedudukan, Laga EVOS Glory vs AE MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Samakan Kedudukan, Laga EVOS Glory vs AE MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:45 WIB
Hasil Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Game Pertama Berhasil Dicuri ...

Hasil Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Game Pertama Berhasil Dicuri ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:40 WIB
6 Penyelenggara Inovasi Digital Kesehatan Peroleh Rekomendasi dari Kemenkes RI, Siapa Saja?

6 Penyelenggara Inovasi Digital Kesehatan Peroleh Rekomendasi dari Kemenkes RI, Siapa Saja?

Sabtu, 04 Mei 2024 19:52 WIB
Kekalahan Aura vs ONIC MPL ID S13 Membuat Posisi Klasemen Kian Terancam

Kekalahan Aura vs ONIC MPL ID S13 Membuat Posisi Klasemen Kian Terancam

Sabtu, 04 Mei 2024 19:27 WIB
Yu-Zhong Aran Bawa Pertandingan Aura vs ONIC MPL ID S13 Menuju ke Game ...

Yu-Zhong Aran Bawa Pertandingan Aura vs ONIC MPL ID S13 Menuju ke Game ...

Sabtu, 04 Mei 2024 17:31 WIB